Di Jakarta, Kerry akan bahas perubahan Iklim
A
A
A
Sindonews.com - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, John Kerry akan menggunakan kunjungannya ke Indonesia untuk membahas isu perubahan Iklim. Kerry akan menyampaikan betapa pentingnya mengantisipasi perubahan iklim global.
Menurut BBC, Minggu (16/2/2014), yang mengutip dari Departemen Luar Negeri AS, Kerry dalam pidato nanti bakal menekankan bahwa sudah ada bukti saintifik bahwa perubahan iklim tidak hanya mengancam lingkungan hidup, namun juga perekonomian dunia.
Dia juga akan menyampaikan pesan kepada seluruh pemerintah di dunia untuk serius menanggulangi perubahan iklim yang menyebabkan cuaca ekstrim di berbagai tempat dewasa ini.
Kerry melakukan kunjungan ke Indonesia selama tiga hari, dia telah mendarat di Jakarta pada Sabtu malam. Rencananya, Kerry akan menandatangi sebuah MoU bersama pemerintah Indonesia yang mungkin akan menjadi dasar bagi sebuah perjanjian global baru tentang pengurangan polusi dari bahan bakar fosil.
Menurut BBC, Minggu (16/2/2014), yang mengutip dari Departemen Luar Negeri AS, Kerry dalam pidato nanti bakal menekankan bahwa sudah ada bukti saintifik bahwa perubahan iklim tidak hanya mengancam lingkungan hidup, namun juga perekonomian dunia.
Dia juga akan menyampaikan pesan kepada seluruh pemerintah di dunia untuk serius menanggulangi perubahan iklim yang menyebabkan cuaca ekstrim di berbagai tempat dewasa ini.
Kerry melakukan kunjungan ke Indonesia selama tiga hari, dia telah mendarat di Jakarta pada Sabtu malam. Rencananya, Kerry akan menandatangi sebuah MoU bersama pemerintah Indonesia yang mungkin akan menjadi dasar bagi sebuah perjanjian global baru tentang pengurangan polusi dari bahan bakar fosil.
(esn)