Meleset, roket yang tembakkan militan Libanon ke Israel

Minggu, 29 Desember 2013 - 21:28 WIB
Meleset, roket yang...
Meleset, roket yang tembakkan militan Libanon ke Israel
A A A
Sindonews.com – Dua roket yang ditembakkan dari Libanon selatan ke wilayah Israel, Minggu (29/12/2013), ternyata meleset dari target. Dua roket ini justru meledak di wilayah Libanon.

Sebuah sumber keamanan mengatakan kepada Xinhua, bahwa roket-roket itu ditembakkan dari sekitar Desa Kfarshouba dan mendarat di sebuah peternakan, di dekat perbatasan Libanon-Israel. Hantaman roket ini menyebabkan kerusakan material.

Kantor Berita Nasional Libanon (NNA) menlaporkan, bahwa tentara Israel membalas dengan menembakkan lebih dari 20 roket ke arah wilayah Lebanon. Laporan itu juga menyebutkan, bahwa tentara Lebanon melakukan menyapu daerah di mana roket ditembakkan dan di mana artileri Israel mendarat.

Pasukan PBB di Libanon (UNIFIL), telah menghubungi pihak Libanon dan Israel. UNIFIL mendesak kedua belah pihak untuk menahan diri dan untuk menyelidiki insiden ini.
(esn)
Berita Terkait
RS Gaza hancur, 500...
RS Gaza hancur, 500 Tewas, Warga Libanon Protes
Ledakan di Beirut Jadi...
Ledakan di Beirut Jadi Titik Balik Perubahan Libanon
Balas Dendam Hizbullah,...
Balas Dendam Hizbullah, Serangan 200 Roket dan Drone Penghancur Hantam Israel
Aksi Demonstrasi Berlangsung...
Aksi Demonstrasi Berlangsung Ricuh di Libanon
Tarian Sufi di Tanah...
Tarian Sufi di Tanah Libanon: Harmoni Gerakan dan Spiritualitas
Lebanon Luncurkan Mobil...
Lebanon Luncurkan Mobil Listrik, Terinspirasi Masjid Al-Aqsa
Berita Terkini
Terkonfirmasi! Kim Jong-un...
Terkonfirmasi! Kim Jong-un Kerahkan Tentara Korut ke Rusia untuk Perang Melawan Ukraina
22 menit yang lalu
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
48 menit yang lalu
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
1 jam yang lalu
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
3 jam yang lalu
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
4 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
5 jam yang lalu
Infografis
Cegah Gencatan Senjata,...
Cegah Gencatan Senjata, Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved