Mesir: Tidak Ada Kompromi dengan Qatar

Rabu, 26 Juli 2017 - 19:14 WIB
Mesir: Tidak Ada Kompromi...
Mesir: Tidak Ada Kompromi dengan Qatar
A A A
KAIRO - Mesir mengakui, pihaknya beserta Arab Saudi, Bahrain, dan Uni Emirat Arab (UEA), tidak akan menerima kompromi dalam perselisihan mereka dengan Qatar atas tuduhan bahwa Doha mendukung terorisme.
Menteri Luar Negeri Sameh Shoukry, yang berbicara setelah bertemu dengan Menteri Luar Negeri Uni Eropa (UEA) Federica Mogherini mengatakan, Qatar harus menerima sepenuhnya tuntutan yang diajukan oleh Mesir, Arab Saudi, Bahrain dan UEA.
"Ini bukan masalah kompromi, kita tidak bisa berkompromi dengan bentuk terorisme apapun. Kita tidak bisa berkompromi atau masuk ke dalam bentuk negosiasi apapun," kata Shoukry, seperti dilansir Al Jazeera pada Rabu (26/7).
"Hanya sekali tindakan yang perlu dilakukan oleh Qatar, yaitu menerima semua persyaratan untuk benar-benar menjadi mitra dalam perang melawan terorisme, dengan itu krisis ini akan teratasi," katanya.
Diplomat terkemuka Mesir kemudian mengatakan, Qatar mempertahankan sejumlah pihak yang terkait dengan ideologi teroris, terhadap ideologi radikal, dan mereka telah memanfaatkan media mereka untuk mempromosikan, membenarkan, dan untuk memuliakan aktivitas teroris.
(esn)
Berita Terkait
Tim Arkeolog Mesir Temukan...
Tim Arkeolog Mesir Temukan Sarkofagus Kayu Kuno di Situs Saqqara
Berfoto di Piramida...
Berfoto di Piramida Kuno, Model Asal Mesir Ditangkap
Melihat Koleksi Museum...
Melihat Koleksi Museum Nasional Peradaban Mesir di Kairo
6 Fakta tentang Alexandria,...
6 Fakta tentang Alexandria, dari Alexander Agung hingga Banyak Mitos
Pesta Kemenangan Rakyat...
Pesta Kemenangan Rakyat Senegal Juarai Piala Afrika 2021
Polisi Mesir Habisi...
Polisi Mesir Habisi 7 Tersangka Militan di Pinggiran Kota Kairo
Berita Terkini
Siapa Rami Makhlouf?...
Siapa Rami Makhlouf? Pengusaha yang Membentuk 150.00 Pasukan Elite dan Menyebut Bashar Al Assad sebagai Singa Palsu
2 jam yang lalu
Siapa Yunice Abbas?...
Siapa Yunice Abbas? Kakek Perampok yang Menodong Senjata dan Merampok Kim Kardashian tapi Tak Tahu Siapa Korbannya
3 jam yang lalu
Mengapa Hamas Menolak...
Mengapa Hamas Menolak Penunjukkan Hussein al-Sheikh sebagai Pengganti Mahmoud Abbas?
4 jam yang lalu
Kenapa Rusia Tidak Datang...
Kenapa Rusia Tidak Datang ke Pemakaman Paus Fransiskus?
5 jam yang lalu
Dengan Tulus, Putin...
Dengan Tulus, Putin Ucapkan Terima Kasih kepada Tentara Korea Utara yang Membantu Merebut Kursk
6 jam yang lalu
Meski Digaji Rp37 Juta,...
Meski Digaji Rp37 Juta, Tentara Israel Mengaku Dieksploitasi dan Risikonya Sangat Berat
8 jam yang lalu
Infografis
Memanas, Pakistan Ancam...
Memanas, Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved