Kawal Kapal Induk Rusia, Moskow Ledek Inggris

Kamis, 26 Januari 2017 - 20:31 WIB
Kawal Kapal Induk Rusia,...
Kawal Kapal Induk Rusia, Moskow Ledek Inggris
A A A
MOSKOW - Rusia sebut Inggris tengah mengalihkan perhatian masyarakatnya terhadap kekurangan yang dimiliki oleh armada Angkatan Lautnya. Rusia lantas menyindir Inggris atas kegagalan mereka dalam uji coba rudal tahun lalu.

Pernyataan Rusia itu menanggapi pengawalan yang dilakukan kapal perang dan pesawat tempur Inggris terhadap kapal induk Rusia saat melewati selat Inggris.

Baca juga:
Kapal Perang Inggris Kawal Kapal Induk Rusia Lewati Selat Inggris


"Tujuan dari laporan tersebut, dan cara yang dimainkan dengan mengawal kapal kami, adalah untuk mengalihkan perhatian pembayar pajak Inggris dari keadaan sesungguhnya Angkatan Laut Kerajaan Inggris," kata juru bicara Departemen Pertahanan Rusia, Igor Konashenkov.

"Pertama, kapal angkatan laut Rusia tidak perlu layanan pengawalan yang tidak masuk akal. Mereka tahu arah dan navigasi melewati selat Inggris," katanya lagi seperti dikutip dari Reuters, Kamis (26/1/2017).

"Kedua, saya akan menyarankan kepada Tuan Fallon untuk mencurahkan lebih banyak perhatian pada angkatan laut Inggris, terutama karena, pers Inggris baru-baru ini mencatat, ada alasan untuk melakukan itu," imbuhnya.

Pernyataan kementerian pertahanan Rusia merujuk pada uji tembak rudal dari kapal selam Inggris yang gagal di laut lepas Florida. Saat itu, rudal yang ditembakkan kapal selam Inggris berbelok menuju daratan Amerika Serikat (AS).
(ian)
Berita Terkait
Bos mata-mata Inggris:...
Bos mata-mata Inggris: Tentara Rusia menolak melaksanakan perintah di Ukraina
Warga Inggris Rela Bergabung...
Warga Inggris Rela Bergabung dengan Ukraina untuk Perang Lawan Invasi Rusia
Rusia Blokir 25 Juta...
Rusia Blokir 25 Juta Ton Jagung, Dubes Inggris Harap Misi Perdamaian Jokowi Sukses
Miris, Pemerintah Inggris...
Miris, Pemerintah Inggris Bikin Chelsea Makin Teriris
Pasukan Inggris Akan...
Pasukan Inggris Akan Tinggalkan Ukraina
Rusia Sanksi 25 Warga...
Rusia Sanksi 25 Warga Inggris
Berita Terkini
6 Kriteria Paus Baru...
6 Kriteria Paus Baru yang Dipilih dalam Konklaf, Salah Satunya Penyembuh Luka Lama
11 menit yang lalu
Gagal Mendarat di Kapal...
Gagal Mendarat di Kapal Induk AS, Pesawat Tempur Senilai Rp1,2 Triliun Ini Jatuh ke Laut
2 jam yang lalu
Terungkap Alasan Tentara...
Terungkap Alasan Tentara India Kibarkan Bendera Putih
4 jam yang lalu
Setelah Berlaku di Sekolah,...
Setelah Berlaku di Sekolah, Mendagri Prancis Akan Larang Penggunaan Jilbab di Kampus
5 jam yang lalu
3 Negara yang Bisa Membantu...
3 Negara yang Bisa Membantu Pakistan Jika Perang dengan India, Siapa Saja?
6 jam yang lalu
25.000 Penduduk Kota...
25.000 Penduduk Kota Lice di Turki Nge-Fly setelah Polisi Bakar 20 Ton Ganja
7 jam yang lalu
Infografis
AS Siapkan 100 Hari...
AS Siapkan 100 Hari Lagi untuk Damaikan Rusia dan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved