ISIS Semakin Mendekat, Israel Gusar

Jum'at, 03 Juli 2015 - 15:46 WIB
ISIS Semakin Mendekat,...
ISIS Semakin Mendekat, Israel Gusar
A A A
YARUSALEM - Serangan yang dilakukan kelompok simpatisan ISIS di semenanjung Sinai, Mesir ternyata membuat Israel ketakutan. Hal ini disebabkan, Sinai adalah salah satu wilayah yang berbatasan langsung dengan Israel.

Untuk mengantisipasi adanya serangan yang dilancarkan simpatisan ISIS, beberapa media di Israel melaporkan bahwa pihak militer Negezi Zionis tersebut sudah meningkatkan jumlah pasukan di wilayah perbatasan dengan Sinai.

Namun, seorang juru bicara militer Israel membantah laporan media-media Israel tersebut, menurutnya pihaknya belum meningkatkan pasukan di perbatasan dengan Sinai.

“Kami terus membuka mata dan kami berkoordinasi dengan pihak pasukan keamanan Mesir,” katanya dalam kondisi anomin, seperti dilansir Independent pada Jumat (3/7/2015).

Seperti diberitakan Sindonews sebelumnya, setidaknya 17 pasukan militer Mesir tewas ketika pos pemeriksaan militer Mesir di Semenanjung Sinai diserang oleh simpatisan ISIS, yang sejatinya merupakan kelompok militan Sinai.

Serangan, yang berujung pada pertempuran sengit itu juga menewaskan 100 simpatisan ISIS.
Dalam serangan itu ISIS dilaporkan dilakukan dengan mortir, granat berpeluncur roket dan senapan serbu.

Serangan itu disebut-sebut serangan terbesar sejak kelompok militan Sinai yang mengucap janji setia pada ISIS beberapa bulan lalu itu mulai melakukan perlawanan sejak tahun 2010 lalu.
(esn)
Berita Terkait
Mengapa ISIS Tidak Berani...
Mengapa ISIS Tidak Berani Menyerang Israel? Ini Penyebabnya
Israel Klaim Serang...
Israel Klaim Serang ISIS Tahun 2015, Tewaskan Ratusan Teroris
Membom Gereja di Jalur...
Membom Gereja di Jalur Gaza, Iran Samakan Israel dengan ISIS
3 Bukti ISIS dan Al...
3 Bukti ISIS dan Al Qaeda Didukung Israel, Salah Satunya dari Pengakuan Eks Bos Mossad
5 Kesalahan Fatal Israel...
5 Kesalahan Fatal Israel Menilai Hamas Sama Seperti ISIS
Benarkah Al Qaeda Didanai...
Benarkah Al Qaeda Didanai Israel? Ini Penjelasannya
Berita Terkini
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
51 menit yang lalu
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
1 jam yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
2 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
3 jam yang lalu
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
3 jam yang lalu
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
4 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved