Rusia Desak AS Hancurkan Gudang Senjata Kimia

Kamis, 20 Oktober 2022 - 02:03 WIB
loading...
Rusia Desak AS Hancurkan...
Rusia desak AS mengikuti jejaknya menghancurkan gudang senjata kimia. Foto/Ilustrasi
A A A
NEW YORK - Rusia menyerukan Amerika Serikat (AS) untuk mengikuti jejaknya dan menghilangkan stok senjata kimianya. Hal itu diungkapkan Wakil Perwakilan Rusia untuk Perlucutan Senjata di Komite Pertama PBB Konstantin Vorontsov.

“Pada 2017, tiga tahun lebih cepat dari tenggat waktu yang ditetapkan oleh Organisasi Pelarangan Senjata Kimia, kami menghancurkan salah satu gudang senjata kimia terbesar di dunia,” kata Vorontsov.

"Kami mendesak Amerika Serikat untuk mengikuti contoh yang telah kami tetapkan. Amerika Serikat memiliki semua kapasitas keuangan dan teknologi yang diperlukan untuk menghilangkan timbunan zat beracun yang beredar," serunya seperti dilansir dari Sputnik, Kamis (20/10/2022).



Pada bulan Mei, kedutaan Rusia di Washington mendesak Amerika Serikat untuk menghancurkan persediaan senjata kimianya seperti yang dipersyaratkan oleh Konvensi Senjata Kimia (CWC).

Misi tersebut mengingatkan bahwa Rusia benar-benar menghancurkan persediaan senjata kimianya pada tahun 2017, yang diverifikasi oleh Organisasi Pelarangan Senjata Kimia (OPCW).

Misi tersebut mendesak masyarakat Amerika untuk mempertanyakan mengapa Washington menunda penghapusan stok senjata kimianya, tidak seperti negara lain.



CWC mulai berlaku pada tahun 1997. Sampai sekarang, CWC memiliki 193 negara pihak. CWC melarang penggunaan, pengembangan, produksi, penimbunan, dan transfer senjata dan zat kimia ke negara lain. OPCW sendiri didirikan bersama dengan CWC untuk melaksanakan dan mengawasi konvensi tersebut.

(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
Rekomendasi
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
14 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
52 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
1 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved