Swedia Ogah Bagikan Hasil Investigasi Nord Stream dengan Rusia

Selasa, 11 Oktober 2022 - 17:37 WIB
loading...
Swedia Ogah Bagikan...
Swedia ogah bagikan hasil investigasi kebocoran pipa gas Nord Stream dengan Rusia. Foto/Ilustrasi
A A A
STOCKHOLM - Swedia tidak akan membagikan hasil penyelidikannya terhadap ledakan yang merusak pipa gas Nord Stream 1 dan 2 pada akhir September lalu dengan Rusia. Hal itu diungkapkan Perdana Menteri Swedia, Magdalena Andersson.

Pihak berwenang Swedia mengatakan mereka telah menemukan bukti yang mengarah ke sabotase. Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Moskow sudah tahu siapa penerima manfaat utama dari serangan itu.

“Di Swedia, penyelidikan awal kami bersifat rahasia, dan itu, tentu saja, juga berlaku dalam kasus ini,” jelas Andersson kepada wartawan seperti dikutip dari Russia Today, Selasa (11/10/2022).



Bagaimanapun, dia mencatat, Rusia dapat melakukan penyelidikan sendiri di situs tersebut jika diinginkan, karena Stockholm telah menghilangkan penjagaan dari daerah tersebut.

“Zona ekonomi Swedia bukanlah wilayah yang diatur oleh Swedia,” Andersson mengklarifikasi.

Rekannya di Moskow, Perdana Menteri Mikhail Mishustin, mendesak Stockholm untuk mengizinkan otoritas Rusia dan raksasa energi milik negara Gazprom untuk berpartisipasi dalam penyelidikan.

"Kita semua tahu betul siapa penerima manfaat utama dari kejahatan ini,” ujar Presiden Rusia Vladimir Putin mengomentari penolakan akses ke penyelidikan selama pertemuan Dewan Keamanan Rusia pada hari Senin.



Sebelumnya, Putin menuduh “Anglo-Saxon,” bahasa sehari-hari Rusia untuk aliansi AS-Inggris, berada di balik apa yang digambarkan Moskow sebagai tindakan terorisme internasional.

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken memuji serangan itu sebagai kesempatan luar biasa bagi Eropa untuk sekali dan untuk selamanya menghilangkan ketergantungan pada energi Rusia.

Pipa Nord Stream 1 dan 2 tiba-tiba kehilangan tekanan pada 26 September, menyusul serangkaian ledakan bawah laut yang kuat di pulau Bornholm, Denmark. Ledakannya menyebabkan kebocoran gas besar dan membuat mereka tidak bisa dioperasikan.



(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
4 Negara Anggota NATO...
4 Negara Anggota NATO yang Berdekatan dengan Rusia, Nomor 3 Paling Rawan Diinvasi
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
AS Minta Ukraina Relakan...
AS Minta Ukraina Relakan Wilayah yang Direbut Rusia selama Perang
Rekomendasi
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
28 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
AS Mengakui Perang Ukraina...
AS Mengakui Perang Ukraina Adalah Perang Proksi AS dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved