Wanita Ini Disebut Para Pria Terlalu Cantik Menjadi Kuli Bangunan

Kamis, 25 Agustus 2022 - 15:52 WIB
loading...
Wanita Ini Disebut Para...
Melissa Borsellino, wanita muda Inggris yang memilih pekerjaan sebagai kuli bangunan. Para pria menyebutnya terlalu cantik untuk menjadi kuli bangunan. Foto/Inside Headline
A A A
LONDON - Seorang wanita glamor asal Inggris memilih bekerja sebagai kuli bangunan . Menurutnya, para pria mengatakan kepadanya bahwa dia terlalu cantik untuk mengambil pekerjaan kostruksi.

Melissa Borsellino, yang menyatakan dirinya sebagai "girly girl", menjelaskan bahwa dia sering dipaksa untuk menunjukkan kapalan di tangannya kepada pria dalam upaya untuk membuktikan bahwa dia bekerja sebagai tukang plester.

Wanita berusia 27 tahun itu memutuskan untuk mengikuti jejak ayahnya setelah gagal bekerja di sebuah pub.

Sekarang, dia bekerja penuh waktu di lokasi konstruksi yang penuh dengan pria dan mengatakan dirinya belum bertemu wanita lain yang bekerja di lapangan.



“Saya harus meninggalkan industri perhotelan karena itu membuat saya cemas, tetapi saya menderita disleksia, jadi pilihan saya terbatas karena saya berjuang dengan komputer,” kata Melissa.

“Saya berpikir, ‘Apa yang bisa saya lakukan untuk mendapatkan penghasilan yang layak seperti pria?’”

“Kemudian saya mengalami momen bola lampu,” katanya, dan meminta ayahnya; Tony (56)--yang menjadikuli bangunanselama 40 tahun--untuk mengajarinya cara memplester.
Wanita Ini Disebut Para Pria Terlalu Cantik Menjadi Kuli Bangunan

Foto/Screenshot video news.com.au

Awalnya ayahnya skeptis, jadi Melissa mengecat gudangnya untuk membuktikan bahwa dia tidak keberatan mengotori tangannya.

Wanita telah lama menjadi bagian dari industri konstruksi, tetapi tidak setiap hari Anda melihatnya dengan ekstensi rambut 24 inci dan kuku palsu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hendak Buka Rekening,...
Hendak Buka Rekening, Remaja Ini Kaget Telah Di-Blacklist Seluruh Bank Malaysia sejak Usia 9 Tahun
Pertama di Dunia, Uni...
Pertama di Dunia, Uni Emirat Arab Akan Gunakan AI untuk Membuat Undang-Undang
2 Jet Tempur Inggris...
2 Jet Tempur Inggris Cegat Sepasang Pesawat Rusia di Dekat Negara NATO
Viral, Pimpinan Universitas...
Viral, Pimpinan Universitas India Oleskan Kotoran Sapi ke Dinding Kelas untuk Redam Panas
MA Inggris Putuskan...
MA Inggris Putuskan Wanita Adalah Perempuan dari Lahir, Pukulan Telak bagi LGBT
Aneh tapi Nyata, Kepala...
Aneh tapi Nyata, Kepala Wanita Ini Terputus di Bagian Dalam tapi Berhasil Disambungkan Kembali
Filsuf Oxford Ini Ungkap...
Filsuf Oxford Ini Ungkap Kematian Bukanlah Akhir, tapi Ada Akhirat setelah Kematian
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
Berita Terkini
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
4 jam yang lalu
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
7 jam yang lalu
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
8 jam yang lalu
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
9 jam yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
10 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
10 jam yang lalu
Infografis
Mandikan Anak Terlalu...
Mandikan Anak Terlalu Sering Ternyata Bahaya, Ini Alasannya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved