Pria Palestina Mengamuk Tembak 17 Orang karena Istri Pergi ke Pantai Tanpa Izin

Rabu, 20 Juli 2022 - 01:03 WIB
loading...
Pria Palestina Mengamuk...
Pria Palestina mengamuk dan menembak 17 orang setelah istrinya pergi ke pantai tanpa izin darinya. Foto/SINDOnews.com/Ilustrasi
A A A
GAZA - Seorang pria Palestina di Jalur Gaza mengamuk dan menembak 17 orang setelah mengetahui istrinya pergi ke pantai bersama keluarganya tanpa meminta izin darinya. Dari 17 korban, dua di antaranya tewas.

Menurut polisi setempat, kedua korban tewas adalah ayah mertua pembunuh berusia 43 tahun dan cucu perempuan berusia 13 tahun.

Mengutip laporan Gulf News, Selasa (19/7/2022), sang istri memiliki hubungan yang tegang dengan suaminya, yang mendorongnya untuk tinggal bersama orang tuanya.

Pada hari kejahatan, sang istri pergi bersama keluarganya ke pantai tanpa memberi tahu suaminya.



Setelah tahu, pria bersenjata tersebut mengamuk dan menyerang rumah orangtua istrinya, di mana dia menembakkan sekitar 30 peluru terhadap 17 orang.

Tak terima, kerabat korban kemudian menyerang keluarga si pembunuh dan membakar harta benda mereka.

Dalam upaya untuk mengendalikan situasi, keluarga pembunuh mengeluarkan pernyataan kecaman dan tidak lagi mengakui si pembunuh sebagai bagian dari mereka.

Polisi mengatakan mereka masih mencari pelaku karena dia melarikan diri dari tempat kejadian segera setelah dia melakukan kejahatan.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
Pembantaian 26 Turis...
Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir: Korban Ditanya Hal Sensitif soal Agama sebelum Ditembak
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Pesawat India, Pertikaian Memanas karena Kashmir
Pakistan dan India Bisa...
Pakistan dan India Bisa Perang Habis-habisan Gara-gara Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
Siapa TRF? Kelompok...
Siapa TRF? Kelompok Pembantai 26 Turis Hindu di 'Mini Swiss' Kashmir yang Bikin Dunia Marah
Marah 26 Turis Hindu...
Marah 26 Turis Hindu Dibantai di Kashmir, India Lakukan 5 Pembalasan pada Pakistan
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
Berita Terkini
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
2 jam yang lalu
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
3 jam yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
4 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
4 jam yang lalu
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
5 jam yang lalu
Infografis
Mendadak Jadi Orang...
Mendadak Jadi Orang Terkaya ke-25 karena Bank Salah Transfer
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved