3 Pabrik Senjata Terbesar di Rusia, Semua Produknya Handal di Medan Perang

Senin, 14 Maret 2022 - 15:51 WIB
loading...
A A A
2. United Shipbuilding Corporation

Perusahaan ini didirikan pada 21 Maret 2007 sesuai dengan Keputusan Presiden Rusia Vladimir Putin. Sebanyak 100% sahamnya dimiliki publik.

3 Pabrik Senjata Terbesar di Rusia, Semua Produknya Handal di Medan Perang


United Shipbuilding Corporation (USC) adalah perusahaan pembuatan kapal terbesar di Rusia.

Perusahaan USC mencakup sekitar 40 galangan kapal domestik serta galangan perbaikan kapal.

USC telah mengonsolidasikan lebih dari 80% kapasitas desain dan produksi industri dan merupakan pemimpin dalam pembuatan kapal di seluruh wilayah yang membentang dari Laut Baltik hingga Samudra Pasifik.

USC bertanggung jawab atas semua kapal perang yang dibangun serta dikembangkan untuk Angkatan Laut Rusia serta pihak asing.

Selain itu, perlengkapan dan senjata angkatan laut ini dibuat dengan keandalan tinggi yang dikombinasikan dengan efisiensi tempur, perawatan yang mudah, dan operasi berbiaya rendah.

USC memproduksi Amur 1650, Amur 950, Piranha T, Project 11541 "Korsar", Project 20970 "Catran", Project 18065, Project 21301, Project 12061E "Murena-E", Project 21810 dan masih banyak lainnya.

United Shipbuilding Corporation menempati peringkat ke-33 menurut SIPRI.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
Rusia Tak Menuntut Pemecatan...
Rusia Tak Menuntut Pemecatan Zelensky, Apa Alasannya?
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Maskapai India, Beri Peringatan Tentang Perjanjian Pembagian Air
Biodata 3 Istri Emir...
Biodata 3 Istri Emir Qatar Sheikh Tamim, Dikenal Anggun dan Berpengaruh
Rekomendasi
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan...
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan di GOR Berstandar Internasional, Ini Pesan Rektor
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
Berita Terkini
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
14 menit yang lalu
Hamas Kecam Pernyataan...
Hamas Kecam Pernyataan Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas soal Tawanan Gaza
58 menit yang lalu
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
1 jam yang lalu
Rusia Tak Menuntut Pemecatan...
Rusia Tak Menuntut Pemecatan Zelensky, Apa Alasannya?
2 jam yang lalu
Polisi Kashmir Ungkap...
Polisi Kashmir Ungkap Para Tersangka Serangan Pahalgam
3 jam yang lalu
10 Paus Gereja Katolik...
10 Paus Gereja Katolik yang Hidup Sezaman dengan Nabi Muhammad
4 jam yang lalu
Infografis
Akhiri Perang Ukraina,...
Akhiri Perang Ukraina, Trump Akan Akui Crimea Milik Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved