Istri Sekop Salju setelah Kerja 12 Jam di RS, Politisi Ini Dilabrak Netizen

Senin, 10 Januari 2022 - 15:24 WIB
loading...
Istri Sekop Salju setelah...
Seorang istri menyekop salju setelah 12 jam kerja di rumah sakit di Kanada. Foto/twitter
A A A
MANITOBA - Jon Reyes, politisi Kanada yang menjabat sebagai menteri pembangunan ekonomi Manitoba, menerima reaksi keras dari netizen.

Hal itu lantaran Reyes secara terbuka memuji istrinya karena menyekop salju setelah shift kerja 12 jam di rumah sakit.



"Bahkan setelah shift malam 12 jam di rumah sakit tadi malam, istri saya masih memiliki energi untuk menyekop jalan masuk," tweet Reyes, bersama dengan foto istrinya menyekop salju di luar rumah mereka, dilansir RT.com pada Minggu (9/1/2022).



Dia menambahkan, “Tuhan memberkati dia dan semua garda depan kita. Saatnya membuatkan dia sarapan.”



Meskipun Reyes tampaknya bermaksud posting itu sebagai penghormatan yang menghangatkan hati kepada istrinya yang bekerja keras, banyak pengguna media sosial mengkritik politisi itu karena mengambil foto itu daripada pergi keluar untuk membantu sang istri menyekop salju.

“Mengapa kamu menonton dan tidak menyekop? Tweet ini menyebalkan," ujar seorang wanita.

Adapun model Scottie Beam menulis, "Saya harap dia meninggalkan Anda. Dengan cepat."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Eksekusi Mati hingga...
Eksekusi Mati hingga Sengketa Dagang: Titik Kritis Hubungan China-Kanada
PM Kanada Komentari...
PM Kanada Komentari Genosida Gaza oleh Israel, Netanyahu Marah
Politisi Filipina Ini...
Politisi Filipina Ini Tawarkan Diri Tiduri Ibu-ibu Kesepian dalam Pidato Kampanye
Beredar Video Pesawat...
Beredar Video Pesawat Pengebom Rusia Dicegat Jet Tempur Siluman F-35 di Lepas Pantai AS
Lawan Trump, Kanada...
Lawan Trump, Kanada Sumpah akan Memimpin Dunia
10 Negara Terluas di...
10 Negara Terluas di Dunia, Adakah Indonesia?
4.500 Orang Diamputasi...
4.500 Orang Diamputasi di Gaza, Termasuk 800 Anak-anak dan 540 Wanita
Rudal China Bisa Tenggelamkan...
Rudal China Bisa Tenggelamkan Seluruh Armada Kapal Induk AS Hanya dalam 20 Menit
Dokter China Berhasil...
Dokter China Berhasil Pasang Jantung Buatan Terkecil di Dunia ke Bocah 7 Tahun
Rekomendasi
Vision+ Remake Sinetron...
Vision+ Remake Sinetron Catatan Hati Seorang Istri, Tawarkan Cerita Lebih Segar
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
Menko Airlangga: Perundingan...
Menko Airlangga: Perundingan Tarif dengan AS Diselesaikan dalam 60 Hari
Berita Terkini
Pakar Ungkap Mengapa...
Pakar Ungkap Mengapa Putin Inginkan Pangkalan di Indonesia, Ada Kaitannya dengan AS
1 jam yang lalu
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
1 jam yang lalu
Dramatis, Penumpang...
Dramatis, Penumpang Tembak Pria AS yang Mencoba Membajak Pesawat
2 jam yang lalu
Viral, Pimpinan Universitas...
Viral, Pimpinan Universitas India Oleskan Kotoran Sapi ke Dinding Kelas untuk Redam Panas
2 jam yang lalu
Penembakan Massal Guncang...
Penembakan Massal Guncang Universitas Florida AS, Pelakunya Anak Polisi
3 jam yang lalu
Pangeran Arab Saudi...
Pangeran Arab Saudi Temui Khamenei untuk Pertama Kalinya, Sampaikan Surat Raja Salman
4 jam yang lalu
Infografis
Di Mana Perang Dunia...
Di Mana Perang Dunia III akan Terjadi? Ini Titik Geopolitik Terpanas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved