Trump: Netanyahu Tak Pernah Berniat Berdamai dengan Palestina

Selasa, 14 Desember 2021 - 08:43 WIB
loading...
A A A
Seperti yang dicatat Ravid, Trump tampaknya mencapai kesimpulan yang sama seperti yang dicapai oleh dua pendahulunya-mantan Presiden Clinton dan Obama-ketika mereka bekerja dengan Netanyahu untuk mencapai solusi dua negara.

Dalam sebuah wawancara tahun 2014, Clinton setuju bahwa Netanyahu mungkin "bukan orang" yang akan berdamai dengan Palestina.

Hubungan Netanyahu dan Obama diketahui agak tegang karena perbedaan ideologis yang mencolok. Netanyahu juga sangat menentang pekerjaan Obama dalam membangun perjanjian nuklir dengan Iran.

Wawancara Ravid dengan Trump adalah untuk buku barunya, "Trump's Peace: The Abraham Accords and the Reshaping of the Middle East."

Pekan lalu, Ravid merilis cuplikan lain dari wawancaranya dengan Trump di mana mantan presiden AS itu menuduh Netanyahu tidak setia atas keputusannya karena memberi selamat kepada Presiden Biden atas kemenangannya dalam pemilihan presiden AS.

"Orang pertama yang memberi selamat [Biden] adalah Bibi Netanyahu, pria yang saya perlakukan lebih dari orang lain yang pernah saya tangani....Bibi bisa saja tetap diam. Dia telah melakukan kesalahan besar," kata Trump.

Netanyahu membela tindakannya dengan memberi selamat kepada Biden, dengan mengatakan: "Saya menghargai aliansi kuat antara Israel dan AS dan oleh karena itu penting bagi saya untuk memberi selamat kepada presiden yang akan datang."
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AS Tegaskan Tak Perlu...
AS Tegaskan Tak Perlu Izin Israel untuk Buat Kesepakatan dengan Houthi
Apakah India Sekutu...
Apakah India Sekutu Israel? Simak Ulasan Lengkapnya
Profil Paus Leo XIV,...
Profil Paus Leo XIV, Penerus Paus Fransiskus dari Amerika Serikat
Israel Dukung India...
Israel Dukung India dalam Perang Melawan Pakistan
Apakah Israel Mendukung...
Apakah Israel Mendukung India dalam Perang Melawan Pakistan?
Pakistan Tembak Jatuh...
Pakistan Tembak Jatuh 25 Drone Kamikaze Israel yang Dioperasikan India
Bill Gates Berencana...
Bill Gates Berencana Sumbangkan Separuh Harta Kekayaanya
Buka Misi Kesehatan...
Buka Misi Kesehatan Inisiatif 2025, KUAI Merritt: AS Siap Kerja Sama Bangun Layanan Kesehatan
Terungkap! Intelijen...
Terungkap! Intelijen Pakistan Endus Rencana Serangan India
Rekomendasi
Ancaman PHK Massal Bayangi...
Ancaman PHK Massal Bayangi Industri Hasil Tembakau
Toyota Kerja Keras Siapkan...
Toyota Kerja Keras Siapkan Teknologi Penantang Mobil Listrik China
Amala Clinic dan Diamond...
Amala Clinic dan Diamond Glow Perkenalkan Era Baru Facial Tanpa Sakit
Berita Terkini
Yordania Raup Untung...
Yordania Raup Untung hingga Rp6,6 Miliar Per Bantuan Udara untuk Gaza
AS Tegaskan Tak Perlu...
AS Tegaskan Tak Perlu Izin Israel untuk Buat Kesepakatan dengan Houthi
Sosok Kolonel Sofiya...
Sosok Kolonel Sofiya Qureshi, Salah Satu Tentara Wanita India Dalang Operasi Sindoor di Pakistan
Apakah India Sekutu...
Apakah India Sekutu Israel? Simak Ulasan Lengkapnya
Adu Kuat Senjata Nuklir...
Adu Kuat Senjata Nuklir Pakistan vs India, Mana Lebih Unggul?
Profil Paus Leo XIV,...
Profil Paus Leo XIV, Penerus Paus Fransiskus dari Amerika Serikat
Infografis
Respons Donald Trump...
Respons Donald Trump usai Gambarnya sebagai Paus Viral
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved