Geger Video Kemunculan Piring Terbang Dekat Fasilitas Rahasia Lockheed Martin

Minggu, 03 Oktober 2021 - 13:33 WIB
loading...
Geger Video Kemunculan...
Sebuah video yang memperlihatan pesawat aneh mirip piring terbang dekat fasilitas rahasia Lockheed Martiin membuat heboh jagad maya. Foto/Tangkapan Layar
A A A
WASHINGTON - Sebuah video yang memperlihatkan kemunculan pesawat aneh telah diposting di jagad maya sejak minggu lalu menjadi viral baru-baru ini. Rekaman video itu dilaporkan direkam di fasilitas rahasia lintas radar Helendale milik Lockheed Martin di California, Amerika Serikat (AS).

Pengguna media sosial menjadi heboh setelah melihat video yang menunjukkan benda berbentuk aneh menyerupai piring terbang itu. Rekaman itu diposting oleh seorang netizen bernama Ruben Hofs, yang mengklaim bahwa dia mengambilnya dari TikTok. Video menunjukkan benda hitam diangkut di bagian belakang trailer flatbed.

Hofs juga memposting gambar yang menunjukkan dari mana objek misterius itu diangkut.



Sontak postingan Hofs memicu beragam komentar dari para netizen. Banyak netizen yang menilai benda tersebut merupakan prototipe pesawat tempur siluman terbaru. Sedangkan yang lain menganggapnya sebagai UFO .





Ada juga kalangan yang khawatir dengan kemunculan video tersebut terkait dengan mudahnya individu merekam video di fasilitas rahasia Lockheed Martin. Sementara kelompok lain mengklaim bahwa benda itu bukanlah "benda" terbang atau palsu.



Kelompok lain lagi berpendapat bahwa objek itu tidak penting jika diangkut di siang hari bolong.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fakta Viralnya Foto...
5 Fakta Viralnya Foto AI Donald Trump sebagai Paus, Netizen Sebut Anti Kristus
Siapa Penn Badgley?...
Siapa Penn Badgley? Aktor Penganut Baha'i yang Selalu Membaca Alquran dan Merenungkan Maknanya
Jet Tempur J-36 China...
Jet Tempur J-36 China Diklaim Mampu Pecundangi Pesawat Pengebom Siluman B-21 AS
AS Pangkas Jumlah Jenderal...
AS Pangkas Jumlah Jenderal Bintang 4 hingga 20 Persen, Ada Apa?
Pemerintah Trump Tawarkan...
Pemerintah Trump Tawarkan Rp16,4 Juta kepada Imigran Gelap untuk Angkat Kaki dari AS
Ini Respons Donald Trump...
Ini Respons Donald Trump usai Gambarnya sebagai Paus Picu Kemarahan Katolik
Menguak Alasan Ukraina...
Menguak Alasan Ukraina Jual Harta Karun Logam Tanah Jarang ke Amerika
Houthi Klaim Miliki...
Houthi Klaim Miliki Senjata Baru untuk Blokade Wilayah Udara Israel
India Langsung Lapor...
India Langsung Lapor AS Setelah Serang Pakistan
Rekomendasi
Presiden Prabowo Bertemu...
Presiden Prabowo Bertemu Bill Gates di Istana Merdeka Pagi Ini
Didukung Rusia, Tetangga...
Didukung Rusia, Tetangga Indonesia Ini Resmi Ajukan Diri Gabung BRICS
Deretan Pati AD, AL,...
Deretan Pati AD, AL, dan AU Dapat Promosi Jabatan Bintang 2 Akhir April 2025
Berita Terkini
6 Penyebab Konflik India-Pakistan...
6 Penyebab Konflik India-Pakistan di Kashmir Tak Selesai selama Puluhan Tahun
Trump Kecam Serangan...
Trump Kecam Serangan India ke Pakistan: Sungguh Memalukan!
Pakistan Tembak Jatuh...
Pakistan Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India, Sejumlah Tentara India Ditawan
Perang Pecah, Sekjen...
Perang Pecah, Sekjen PBB Desak India dan Pakistan Hindari Konfrontasi Militer
Perang Membara, Pakistan...
Perang Membara, Pakistan Tembak Jatuh Jet Tempur India Ketiga dan Drone
Perang Pecah! India...
Perang Pecah! India Serang 9 Lokasi di Pakistan, Islamabad Tembak 2 Jet Tempur India
Infografis
Tegang, Jet Tempur China...
Tegang, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved