China Bantu RI Angkat Kapal Selam KRI Nanggala-402, Australia Hengkang

Selasa, 04 Mei 2021 - 13:06 WIB
loading...
A A A


Sementara itu, Departemen Pertahanan Australia mengonfirmasi bahwa pihaknya tidak lagi menjadi bagian dari upaya internasional untuk mengangkat kapal selam Indonesia yang terkena musibah.

"HMAS Ballarat dibebaskan dari area pencarian pada 26 April menyusul konfirmasi bahwa Indonesia telah menemukan KRI Nanggala," kata seorang juru bicara departemen itu kepada ABC, Selasa (4/5/2021).

"HMAS Sirius dibebaskan dari pencarian sebelum tiba di area pencarian."

"Australia belum diminta untuk berkontribusi lebih lanjut untuk penyelamatan KRI Nanggala," imbuh dia.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Krisis Litium di China...
Krisis Litium di China Picu Kekhawatiran Global
China kepada AS: Berhenti...
China kepada AS: Berhenti Mengancam dan Memeras!
Ukraina Mengarak 2 Tawanan...
Ukraina Mengarak 2 Tawanan Perang China Pendukung Rusia, Ini Respons Beijing
Perang Dagang Membara,...
Perang Dagang Membara, China Perintahkan Semua Maskapai Campakkan Boeing
4 Alasan Australia Sangat...
4 Alasan Australia Sangat Takut dengan Isu Putin Ingin Gunakan Pangkalan Militer di Papua
Australia Protes ke...
Australia Protes ke Indonesia Terkait Rusia Minta Gunakan Pangkalan Militer di Papua
China Upgrade Besar-besaran...
China Upgrade Besar-besaran Pangkalan di Laut China Selatan, Terlihat Pesawat Pengebom H-6K
Lomba Balap Sperma Pertama...
Lomba Balap Sperma Pertama di Dunia Akan Digelar di AS
Dewi Soekarno Dilaporkan...
Dewi Soekarno Dilaporkan ke Polisi Jepang karena Lempar Gelas ke Karyawan, Ini Perkembangan Kasusnya
Rekomendasi
Sinetron Kau Ditakdirkan...
Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Tayang Perdana di RCTI, Pemain dan Kru Gelar Syukuran
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 113: Permintaan Rujuk Lingga Pada Arini
Profil Joe Calzaghe:...
Profil Joe Calzaghe: Petinju yang Dianggap Terbaik Sepanjang Masa oleh Ricky Hatton
Berita Terkini
Qatar Siap Menengahi...
Qatar Siap Menengahi Konflik Rusia dan Ukraina
34 menit yang lalu
Pertama Kali, Israel...
Pertama Kali, Israel Izinkan Ratusan Orang Yahudi Masuk dan Berdoa di dalam Masjid Al-Aqsa
1 jam yang lalu
Profil Olena Zelenska,...
Profil Olena Zelenska, Sosok Cantik Istri Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky
2 jam yang lalu
Trump Tolak Rencana...
Trump Tolak Rencana Israel Menyerang Iran, Apa Alasannya?
2 jam yang lalu
Bawa 159 Orang, Pesawat...
Bawa 159 Orang, Pesawat United Airlines Terbakar setelah Tabrak Seekor Kelinci
3 jam yang lalu
AS Kerahkan Pesawat...
AS Kerahkan Pesawat Pengebom B-1B ke Semenanjung Korea, Korut Sebut Gertakan Sembrono
4 jam yang lalu
Infografis
Kapal Selam Nuklir China...
Kapal Selam Nuklir China Terperangkap di Bawah Laut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved