Serangan Roket Kembali Hantam Pangkalan Militer AS di Irak

Minggu, 21 Februari 2021 - 18:24 WIB
loading...
Serangan Roket Kembali...
Setidaknya empat roket Katyusha menghantam pangkalan udara Balad di pinggiran Baghdad, yang menampung personel militer Amerika Serikat (AS). Foto/Ist
A A A
BAGHDAD - Setidaknya empat roket Katyusha menghantam pangkalan udara Balad di pinggiran Baghdad, Irak. Pangkalan udara ini adalah yang menampung personel militer Amerika Serikat (AS).

Pangkalan Balad menampung pasukan dan kontraktor AS dan terletak sekitar 80 kilometer di utara Baghdad. Sejauh ini tidak ada laporan adanya korban luka atau tewas dalam serangan itu.

Melansir Al Arabiya pada Minggu (21/2/2021), serangan itu terjadi beberapa hari setelah serangan roket di pangkalan militer pimpinan AS di Irak utara menewaskan seorang kontraktor sipil dan melukai enam orang lainnya termasuk seorang anggota militer AS.

Serangan yang terjadi pada awal pekan lalu adalah yang paling mematikan yang menghantam pasukan pimpinan AS selama hampir satu tahun di Irak, di mana ketegangan meningkat antara pasukan AS, sekutu Irak dan Kurdi mereka di satu sisi, dan milisi yang berpihak pada Iran di sisi lain.

AS telah mendesak para pemimpin Irak untuk bekerja mencegah serangan terhadap sasaran asing di negara itu, setelah serangan roket menargetkan kompleks kedutaan Amerika di Zona Hijau di Baghdad pada bulan Desember.

Serangan roket dasar Baladitu juga terjadi setelah NATO mengumumkan akan secara dramatis meningkatkan misinya di Irak dari 500 personel menjadi 4.000, untuk memerangi sisa-sisa kelompokISIS.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
10 Kelemahan Militer...
10 Kelemahan Militer AS dan 4 Cara China Menang Perang dengan Mudah
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
3 Negara yang Tidak...
3 Negara yang Tidak Hadir di Pemakaman Paus Fransiskus
Rekomendasi
DAmandita Sentul Tawarkan...
D'Amandita Sentul Tawarkan Rumah Smart Living Pure Nature Rp700 Jutaan
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
Berita Terkini
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
31 menit yang lalu
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
1 jam yang lalu
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
1 jam yang lalu
Upacara Pemakaman Paus...
Upacara Pemakaman Paus Fransiskus Paling Sederhana Dibandingkan Pendahulunya
3 jam yang lalu
85 Persen Insiatif Visi...
85 Persen Insiatif Visi 2030 Sudah Tercapai, Akankah Citra Saudi Berubah?
4 jam yang lalu
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
5 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved