3 Alasan Zelensky Menentang Donald Trump, Salah Satunya Menyebut Ukraina Memulai Perang

Jum'at, 21 Februari 2025 - 16:35 WIB
loading...
3 Alasan Zelensky Menentang...
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky. Foto/tasnim
A A A
KIEV - Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky sangat menyayangkan beberapa komentar pedas dari Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump pada dirinya.

Menurut Zelensky, Trump telah keliru terkait Ukraina yang memulai perang. Presiden Ukraina ini juga menyebut jika Pemimpin AS itu telah disesatkan Rusia.

Semenjak invasi Rusia ke Ukraina pada tahun 2022 lalu, AS di bawah kepemimpinan Joe Biden telah jadi negara yang sangat mendukung dan menyuplai berbagai bantuan sosial maupun persenjataan ke Ukraina.

Namun belum lama ini hubungan kedua negara tersebut justru jadi tegang setelah Presiden AS yang baru, Donald Trump mengambil alih kekuasaan.

Belum lama ini Donald Trump telah beberapa kali menyampaikan kritik pedas dan sindiran terhadap Zelensky sebagai Presiden Ukraina.

3 Alasan Zelensky Hina Donald Trump

1. Trump Sebut Zelensky sebagai Diktator


Hubungan antara Amerika Serikat dan Ukraina mengalami ketegangan setelah Presiden AS Donald Trump menyebut Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky sebagai "diktator".

"Seorang Diktator tanpa Pemilu, Zelensky sebaiknya bergerak cepat atau negaranya tidak akan tersisa," sebut Trump via media sosial Truth Social.

Pernyataan ini menuai kritik dari berbagai pihak, termasuk politisi Inggris seperti Sir Keir Starmer, yang menegaskan Zelensky adalah pemimpin terpilih secara demokratis dan menolak klaim Trump.

2. Trump Menghina Zelensky


Trump juga menggambarkan Zelensky sebagai "komedian yang sukses secara sederhana" yang telah membujuk AS untuk menghabiskan USD350 miliar dalam perang.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rusia Tidak Takut dengan...
Rusia Tidak Takut dengan Ancaman Sanksi Besar-besaran dari Barat
Putin Usul Rusia-Ukraina...
Putin Usul Rusia-Ukraina Berunding Langsung Tanpa Prasyarat di Istanbul 15 Mei
Presiden Negara NATO...
Presiden Negara NATO Sebut Jalan Kemenangan Perang Ukraina atas Rusia Telah Hancur
Ini Jawaban Rusia setelah...
Ini Jawaban Rusia setelah Ditekan untuk Gencatan Senjata 30 Hari dengan Ukraina
Trump: India dan Pakistan...
Trump: India dan Pakistan Sepakat untuk Gencatan Senjata
Trump Akan Sebut Teluk...
Trump Akan Sebut Teluk Persia sebagai Teluk Arab, Iran Marah
Satria Arta Kumbara,...
Satria Arta Kumbara, Dipecat dari Marinir TNI AL, Kini Jadi Militer Rusia Lawan Ukraina
Ledakan Terdengar Usai...
Ledakan Terdengar Usai Kesepakatan Gencatan Senjata, India dan Pakistan Saling Tuduh
Rahasia di Balik Keoknya...
Rahasia di Balik Keoknya Jet Tempur Rafale India oleh J-10C Pakistan
Rekomendasi
Prajurit TNI Jaga Seluruh...
Prajurit TNI Jaga Seluruh Kantor Kejaksaan, Kejagung: Tugasnya Cuma Pengamanan Kantor
5 Proyek Filantropi...
5 Proyek Filantropi Bill Gates yang Didedikasikan untuk Kemanusian
Melaju ke Babak Puncak...
Melaju ke Babak Puncak Grand Final Indonesian Idol XIII, Fajar Noor & Shabrina Leanor Siap Bersaing Ketat
Berita Terkini
Rusia Tidak Takut dengan...
Rusia Tidak Takut dengan Ancaman Sanksi Besar-besaran dari Barat
Komunitas Sikh Ucapkan...
Komunitas Sikh Ucapkan Selamat kepada Pakistan atas Kemenangan dalam Perang dengan India
Kubu Garis Keras Pro-Modi:...
Kubu Garis Keras Pro-Modi: Gencatan Senjata Gagalkan India Menang Perang atas Pakistan
Kronologi India-Pakistan...
Kronologi India-Pakistan Gencatan Senjata setelah Situs Kendali Nuklir Islamabad Nyaris Jadi Target
Putin Usul Rusia-Ukraina...
Putin Usul Rusia-Ukraina Berunding Langsung Tanpa Prasyarat di Istanbul 15 Mei
Presiden Negara NATO...
Presiden Negara NATO Sebut Jalan Kemenangan Perang Ukraina atas Rusia Telah Hancur
Infografis
600 Tentara Korea Utara...
600 Tentara Korea Utara Tewas saat Perang Melawan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved