UAE Bersiap Hadapi Banjir Bandang dan Badai, Siagakan Status Tanggap Darurat

Rabu, 01 Mei 2024 - 20:30 WIB
loading...
UAE Bersiap Hadapi Banjir...
Dubai diprediksi akan mengalami banjir dan badai pada akhir pekan ini. Foto/Reuters
A A A
DUBAI - Otoritas manajemen krisis dan bencana Uni Emirat Arab (UEA) meminta pegawai sektor publik dan swasta untuk bekerja dari jarak jauh pada hari Kamis dan Jumat menjelang perkiraan cuaca buruk. Itu sebagai persiapan tanggap darurat dalam menghadapi bencana banjir dan badai.

Otoritas Darurat, Krisis dan Manajemen Bencana Nasional (NCEMA) meminta semua perusahaan pemerintah dan swasta untuk menerapkan kerja jarak jauh pada tanggal 2 dan 3 Mei ketika negara tersebut bersiap menghadapi hujan deras.

Pengumuman terbaru ini muncul ketika beberapa wilayah di negara tersebut, terutama Dubai dan Sharjah, terus menghadapi dampak dari curah hujan yang tinggi dan banjir yang terjadi dua minggu lalu.

Pihak berwenang mengatakan mereka memantau dengan cermat cuaca yang akan datang dan memiliki rencana untuk memastikan keselamatan publik dan mengurangi gangguan.

“Sistem nasional untuk Keadaan Darurat, Krisis, dan Penanggulangan Bencana menekankan pada peningkatan tingkat kewaspadaan dan kesiapan menghadapi situasi cuaca, untuk memastikan respons yang efektif dan memberikan dukungan yang diperlukan baik di tingkat nasional maupun lokal,” kata NCEMA.



Sebelumnya, pemerintah mengumumkan pembelajaran jarak jauh untuk seluruh institusi pendidikan, baik negeri maupun swasta.

Jalan menuju lembah (wadi), bendungan dan danau akan ditutup. Pihaknya mengimbau pengendara untuk menjauhi pegunungan, gurun, dan laut selama waktu tersebut.

Cuaca buruk diperkirakan akan hilang pada akhir pekan.

Selain itu, Pusat Meteorologi Nasional (NCM) di negara Teluk tersebut memperkirakan kejadian cuaca tidak terlalu parah dibandingkan badai pada bulan April, namun mengatakan penduduk diperkirakan akan mengalami hujan lebat dan badai petir mulai Rabu malam hingga Jumat dini hari.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Laut Merah Membara,...
Laut Merah Membara, UEA Kerahkan Radar Israel di Lepas Pantai Yaman
Siapa Haj Hasan Ibrahim...
Siapa Haj Hasan Ibrahim Al Fardan? Pengusaha Mutiara yang Jadi Inspirasi Arah Kemajuan Uni Emirat Arab
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama di Yunani
Siapa Sheikh Mohammed...
Siapa Sheikh Mohammed bin Zayed? Presiden UEA yang Dijadikan Nama Jalan Tol di Indonesia
11 Negara Merayakan...
11 Negara Merayakan Idulfitri pada Minggu, 15 Negara Putuskan Senin
Uni Emirat Arab Diam-diam...
Uni Emirat Arab Diam-diam Melobi AS untuk Menolak Rencana Mesir tentang Rekonstruksi Gaza
Penumpang Ini Muntah...
Penumpang Ini Muntah 30 Kali selama Penerbangan 6 Jam usai Makan Pasta Berbau Tak Sedap
Protes Genosida di Gaza,...
Protes Genosida di Gaza, Maladewa Larang Turis Israel
Ketua Parlemen 13 Negara...
Ketua Parlemen 13 Negara Bertemu di Turki Bahas Gaza, Ini yang Disampaikan Puan Maharani
Rekomendasi
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Motor Loyo Pasca-Mudik?...
Motor Loyo Pasca-Mudik? 7 Komponen Vital Ini Wajib Diperiksa, Nyawa di Jalan Taruhannya!
5 Cara Efektif Merawat...
5 Cara Efektif Merawat Rambut agar Tidak Lepek Saat Musim Hujan
Berita Terkini
Kenapa Para Jenderal...
Kenapa Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza? Ternyata Ini Penyebabnya
8 menit yang lalu
Trump Ancam AS akan...
Trump Ancam AS akan Mundur jika Perundingan Ukraina menjadi Sangat Sulit
52 menit yang lalu
Siapa Samar Abu Elouf?...
Siapa Samar Abu Elouf? Fotografer Palestina Pemenang Penghargaan Foto Pers Dunia Tahun 2025
1 jam yang lalu
Bertemu Warga Rusia...
Bertemu Warga Rusia yang Dibebaskan dari Gaza, Putin Berterima Kasih pada Hamas
2 jam yang lalu
Hamas Siap Bebaskan...
Hamas Siap Bebaskan Semua Tawanan di Gaza jika Israel Setuju Akhiri Perang
3 jam yang lalu
Bangsa di Balik Jeruji...
Bangsa di Balik Jeruji Besi: Mengapa Israel Penjarakan 10.000 Warga Palestina?
10 jam yang lalu
Infografis
Hamas dan Fatah Bersatu...
Hamas dan Fatah Bersatu hadapi Usul Penencaplokan Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved