Citra Satelit Tunjukkan Gelagat China Ingin Uji Coba Senjata Nuklir

Sabtu, 23 Desember 2023 - 15:04 WIB
loading...
A A A
Dari semua negara yang diketahui memiliki senjata nuklir, hanya Pakistan yang melakukan lebih sedikit uji coba senjata nuklir. The Army Control Association mengatakan AS telah melakukan 1.030 uji coba antara tahun 1945 dan 2017, Uni Soviet/Rusia 715, Prancis 210, sementara China dan Inggris masing-masing telah melakukan 45 uji coba.

Pakistan meledakkan dua perangkat nuklir dalam uji coba balasan setelah ledakan Pokhran di India pada tahun 1998, sementara Korea Utara, anggota terbaru dalam klub senjata nuklir, diyakini telah melakukan enam uji coba.
(mas)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0774 seconds (0.1#10.140)