Drone Rusia Hantam Gudang Biji-bijian Ukraina di Dekat Rumania

Kamis, 03 Agustus 2023 - 02:20 WIB
loading...
Drone Rusia Hantam Gudang...
Drone Rusia hantam gudang biji-bijian Ukraina di dekat Rumania. Foto/BBC
A A A
KIEV - Serangan pesawat nirawak Rusia menghantam fasilitas pelabuhan Ukraina di Izmail di sungai Danube, tidak jauh dari negara anggota NATO Rumania. Akibat serangan itu gudang dan bijian-bijian yang dikirim ke sejumlah negara rusak.

"Hampir 40.000 ton biji-bijian yang dikirim ke negara-negara Afrika, China, dan Israel rusak," kata Ukraina seperti dikutip dari BBC, Kamis (3/8/2023).

Rusia mulai menargetkan pelabuhan Ukraina setelah mengabaikan kesepakatan PBB yang memungkinkan ekspor biji-bijian yang aman antara kedua negara melintasi Laut Hitam.

“Pelabuhan inilah yang menjadi fondasi ketahanan pangan global saat ini,” kata Menteri Ukraina Oleksandr Kubrakov di akun Twitternya.



Video, difilmkan dari sisi Rumania di Danube kira-kira 3 km jauhnya, menunjukkan kebakaran besar yang berkobar di area pelabuhan Izmail pada Rabu pagi.

Presiden Rumania Klaus Iohannis mengutuk serangan lanjutan Rusia terhadap infrastruktur Ukraina di dekat Rumania sebagai hal yang tidak dapat diterima.

Iohannis mengatakan, serangan yang begitu dekat dengan Rumania adalah kejahatan perang yang selanjutnya mempengaruhi kapasitas Ukraina untuk mentransfer produk makanan mereka kepada mereka yang membutuhkan di dunia.

Pemimpin daerah Odesa, Oleh Kiper mengatakan, layanan darurat sedang bekerja di lokasi serangan Rusia terbaru dan tidak ada laporan tentang korban jiwa.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Ukraina Terima Gencatan...
Ukraina Terima Gencatan Senjata 30 hari, Berikut 4 Dampaknya bagi Perang Rusia
Rekomendasi
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
28 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Rusia Kini...
3 Alasan Rusia Kini Didukung AS untuk Melawan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved