Dewan Keamanan PBB akan Bahas Serangan Israel di Tepi Barat

Rabu, 05 Juli 2023 - 11:23 WIB
loading...
Dewan Keamanan PBB akan...
Pemandangan wilayah yang rusak setelah pasukan Israel melakukan serangan udara dan penyerbuan di kota Jenin, Tepi Barat, pada 03 Juli 2023. Foto/Issam Rimawi/Anadolu Agency
A A A
NEW YORK - Dewan Keamanan PBB akan bersidang pada Jumat (7/7/2023) untuk membahas eskalasi mematikan setelah serangan Israel di kota Jenin, Tepi Barat yang diduduki.

Anadolu Agency melaporkan, “Dewan Keamanan PBB beranggotakan 15 orang itu akan bertemu dalam konsultasi tertutup, menurut misi Inggris untuk PBB yang memegang jabatan presiden bergilir badan itu untuk Juli, di Twitter.”

Pertemuan itu diminta oleh Uni Emirat Arab (UEA). Ketegangan telah memuncak di Tepi Barat dalam beberapa bulan terakhir di tengah serangan berulang Israel ke kota-kota Palestina.

Pasukan pendudukan Israel, pada Senin, melancarkan operasi militer terbesarnya di Jenin dalam lebih dari 20 tahun.

Serangan itu menewaskan 10 warga Palestina dan melukai lebih dari 100 orang lainnya, menurut Kementerian Kesehatan Palestina.

Hampir 190 warga Palestina telah dibunuh oleh pasukan Israel sejak awal tahun ini, menurut kementerian tersebut.

Sebanyak 25 orang Israel juga tewas dalam serangan terpisah selama periode yang sama.

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
Menteri Zionis Ini Ancam...
Menteri Zionis Ini Ancam Gulingkan Netanyahu Jika Israel Tak Duduki Gaza
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
7 Fakta Imam Masjidilharam...
7 Fakta Imam Masjidilharam As Sudais, Sosok yang Buat Pernyataan Kontroversial soal Gaza
Pelayaran China Hadapi...
Pelayaran China Hadapi Masalah Akibat Tarif AS, Kiriman Kontainer Turun Tajam
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Hotman Paris Bangun...
Hotman Paris Bangun Masjid di Bekasi sebagai Bentuk Syukur atas Kesuksesannya
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
Berita Terkini
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
30 menit yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
1 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
2 jam yang lalu
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
2 jam yang lalu
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
3 jam yang lalu
Krimea Masuk Wilayah...
Krimea Masuk Wilayah Ukraina atau Rusia? Sejarah Panjang Sejak Era Ottoman hingga Kini
4 jam yang lalu
Infografis
Tegaskan Status Negara...
Tegaskan Status Negara Berdaulat, Taiwan Lawan China di PBB
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved