6 Politikus Transgender Membuat Sejarah di Dunia, Nomor 4 Wakil PM Belgia

Rabu, 14 Juni 2023 - 11:39 WIB
loading...
A A A
Dia merupakan tokoh LGBTQ kedua yang mencalonkan diri di Ekuador. Pada 1998, perlindungan dari diskriminasi untuk laki-laki gay dan lesbian dituliskan ke dalam konstitusi, tetapi tidak diperluas ke orang trans.

Zambrano, yang juga seorang aktivis selama lebih dari dua dekade, mengaku masih menerima ancaman pembunuhan atas pekerjaannya.

“Saya terus memperjuangkan hak-hak LGBT karena meskipun saya tidak mendapatkan manfaat dari hak-hak tersebut, generasi lain dapat hidup tanpa diskriminasi atau kekerasan,” tulisnya di situs hak asasi manusia Frontline Defenders pada tahun 2015.
(ahm)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1901 seconds (0.1#10.140)