Presiden Marcos: 4 Pangkalan Baru AS di Filipina Tidak untuk Serang Siapapun

Jum'at, 05 Mei 2023 - 22:01 WIB
loading...
Presiden Marcos: 4 Pangkalan...
Pasukan marinir Filipina mengikuti latihan penyerangan dengan tentara AS selama latihan di pangkalan Angkatan Laut Filipina San Antonio, Zambales, 9 Oktober 2015. Foto/REUTERS/Erik De Castro
A A A
MANILA - Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr mengatakan dia meyakinkan Menteri Luar Negeri (Menlu) China Qin Gang bahwa empat pangkalan baru Amerika Serikat (AS) yang akan dibangun di Filipina tidak akan digunakan untuk menyerang siapa pun.

“Bulan lalu, Filipina memberikan empat pangkalan baru kepada Amerika Serikat. Saya meyakinkan menteri luar negeri China bahwa ini tidak dimaksudkan sebagai lokasi militer untuk menyerang siapa pun,” tegas Marcos dalam wawancara podcast di Pusat Kajian Strategis dan Internasional (CSIS) pada Kamis (4/5/2023).

"Amerika Serikat tidak pernah mengemukakan kemungkinan situs-situs ini akan digunakan untuk menyerang siapa pun. Itu bukan tujuan dari situs-situs ini dan ini bukan cara mereka akan digunakan," papar Marcos pada Kamis dalam komentarnya di CSIS.

Menurut dia, Filipina dan Amerika Serikat telah sepakat meningkatkan latihan militer bersama mereka di wilayah tersebut dengan tujuan meningkatkan ketangkasan dan tanggapan cepat terhadap ancaman yang muncul di tengah meningkatnya ketegangan antara China dan kedua negara.

Marcos juga mengatakan Amerika Serikat belum meminta Filipina menyediakan pasukan militer jika terjadi perang AS-China atas Taiwan.



Ketika Marcos ditanya apakah pemerintahan Presiden AS Joe Biden telah meminta pasukan militer Filipina disediakan jika terjadi konflik AS dengan China mengenai status Taiwan, dia menjawab, "Tidak."

Filipina dan China juga "perlahan beringsut" menuju resolusi ketidaksepakatan mereka tentang negara mana yang harus menikmati kontrol dan kedaulatan atas ladang minyak dan gas di Laut China Selatan, menurut Marcos.

“Filipina dan Amerika Serikat telah sepakat meningkatkan latihan militer bersama mereka di wilayah tersebut dengan tujuan meningkatkan ketangkasan dan tanggapan cepat terhadap ancaman yang muncul di tengah meningkatnya ketegangan antara China dan kedua negara,” papar presiden Filipina.

Di bawah pemerintahan Biden, hubungan AS-Filipina mengalami penguatan baru ketika negara kepulauan itu menjauh dari sikap strategi luar negeri independen pendahulunya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ciptakan 22 Karyawan...
Ciptakan 22 Karyawan Palsu, Manajer HRD Ini Korupsi Rp36,2 Miliar
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
Rekomendasi
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
37 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
3 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Ada Vladimir Putin,...
Ada Vladimir Putin, Berikut 4 Presiden Seumur Hidup di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved