Wow! Korut Pamer Foto Bumi dari Luar Angkasa dengan Rudal Antarbenua Hwasong-17

Jum'at, 17 Maret 2023 - 08:46 WIB
loading...
Wow! Korut Pamer Foto...
Pemimpin Korut Kim Jong-un bersama putrinya melihat Bumi dari kamera yang terpasang di rudal antarbenua Hwasong-17. Foto/twitter
A A A
PYONGYANG - Korea Utara (Korut) mengungkapkan pada Jumat (17/3/2023) bahwa peluncuran rudal balistik antarbenua Hwasong-17 baru-baru ini diawasi langsung oleh Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un dan putrinya, yang sebelumnya tampil di peluncuran.

Korut berulang kali mengecam Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan (Korsel) karena meningkatkan ketegangan di kawasan itu.



Pyongyang mempersoalkan latihan militer bersama yang berkelanjutan yang dianggap Pyongyang sebagai ancaman terhadap kedaulatannya.

Media pemerintah telah mengindikasikan uji tembak hari Kamis dipandu secara pribadi oleh Kim dan dilakukan sebagai tanggapan atas latihan militer bersama yang sedang berlangsung oleh AS dan negara tetangga Korea Selatan.

"(Peluncuran dilakukan) dalam situasi genting di mana lingkungan keamanan yang paling tidak stabil diciptakan di Semenanjung Korea karena latihan perang skala besar yang panik, provokatif, dan agresif yang dilakukan oleh AS dan boneka pengkhianat Korea Selatan, " tulis Kantor Berita Pusat Korea.

Foto-foto peluncuran sejak itu muncul secara online yang menunjukkan Kim menonton acara tersebut, dengan beberapa gambar tampaknya berasal dari kamera yang dipasang di atas rudal.



Menawarkan spesifikasi peluncuran ICBM, outlet merinci bahwa proyektil jarak jauh mencapai ketinggian maksimal 6.045 kilometer dan terbang sejauh 1.000,2 kilometer hanya di bawah 70 menit.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemlu Respons Penerapan...
Kemlu Respons Penerapan Tarif Resiprokal AS pada Indonesia Sebesar 32%
China Rilis Video Latihan...
China Rilis Video Latihan Militer Pengepungan Taiwan, Tampilkan Pulau Terbakar
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia, Hanya Ada Anjing Laut dan Penguin
AS Bimbang, Ini 3 Negara...
AS Bimbang, Ini 3 Negara NATO yang Masih Menghalangi Kemenangan Rusia di Ukraina
Trump Permudah Aturan...
Trump Permudah Aturan Ekspor Senjata, Dunia Terancam Perang Besar?
Mahasiswa Yahudi Merantai...
Mahasiswa Yahudi Merantai Diri di Gerbang Universitas Columbia, Tuntut Pembebasan Mahmoud Khalil
Apa itu Reciprocal Tariffs?...
Apa itu Reciprocal Tariffs? Kebijakan Kontroversial AS yang Ditetapkan Donald Trump
Jumlah Korban Tewas...
Jumlah Korban Tewas Gempa Tembus 3000 Orang, Pemimpin Junta Militer Tinggalkan Myanmar
PM Australia Albanese...
PM Australia Albanese Jatuh di Panggung saat Kampanye
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 264: Galang Masih Sadar, Ajeng Was-was
Jurnalis Asing Wajib...
Jurnalis Asing Wajib Punya Surat Keterangan Kepolisian? Kapolri dan Kadiv Humas Polri Buka Suara
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs China: SUGBK Siap Jadi Lautan Merah Putih dan Pecahkan Rekor
Berita Terkini
Kemlu Respons Penerapan...
Kemlu Respons Penerapan Tarif Resiprokal AS pada Indonesia Sebesar 32%
9 menit yang lalu
China Rilis Video Latihan...
China Rilis Video Latihan Militer Pengepungan Taiwan, Tampilkan Pulau Terbakar
46 menit yang lalu
Rusia Tuding Zelensky...
Rusia Tuding Zelensky Mainkan Permainan Berbahaya dengan Trump
2 jam yang lalu
Hongaria Mundur dari...
Hongaria Mundur dari ICC saat Kunjungan Buronan Penjahat Perang Netanyahu
2 jam yang lalu
Batu Ini Jadi Pengganjal...
Batu Ini Jadi Pengganjal Pintu selama Puluhan Tahun, Ternyata Nilainya Rp18 Miliar
3 jam yang lalu
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia, Hanya Ada Anjing Laut dan Penguin
5 jam yang lalu
Infografis
Tabrak Asteroid dengan...
Tabrak Asteroid dengan Pesawat Ruang Angkasa Efektif Selamatkan Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved