Ketua BKSAP Pimpin Pertemuan Grup Asia di Parlemen OKI, Bahas Pembakaran Al-Quran

Senin, 30 Januari 2023 - 21:00 WIB
loading...
Ketua BKSAP Pimpin Pertemuan...
Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen DPR RI Fadli Zon terpilih memimpin Sidang Konsultasi Grup Asia di Forum Parlemen Negara-negara OKI. Foto/bksap
A A A
ALJIR - Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen DPR RI Fadli Zon terpilih untuk memimpin Sidang Konsultasi Grup Asia di Forum Parlemen Negara-negara OKI atau Parliamentary Union of OIC (PUIC), Sabtu (28/1/2023).

Sejumlah negara Asia yang tergabung dalam grup ini mendiskusikan ihwal representasi Asia di sejumlah organ strategis PUIC.

DPR RI sendiri sebagai Delegasi Parlemen Indonesia berhasil menduduki keanggotaan di berbagai organ PUIC penting yaitu di Komisi Eksekutif, Komisi Politik dan Luar Negeri, HAM dan Keluarga, dan Komisi Budaya dan Dialog Antar-Peradaban.

Selain itu, DPR juga bersama Parlemen Iran terpilih sebagai anggota Ad-Hoc Komisi Muslim Minoritas yang bertugas menangani berbagai tantangan Muslim minoritas di seluruh dunia termasuk masalah Islamophobia.



Lebih jauh, DPR berinisiatif menjadi tuan rumah serial diskusi bertajuk Human Rights in Muslim Countries, sebagai bagian agenda PUIC.

Usai pertemuan Grup Asia, Delegasi DPR menghadiri pembukaan Konferensi PUIC ke-17 yang diketuai Parlemen Aljazair.

Sejumlah isu mengemuka di momen pembukaan tersebut antara lain masalah Palestina sebagai keprihatinan bersama dan isu yang menyatukan dunia Islam, pembakaran Al-Quran dan Islamophobia, dan penderitaan Muslim minoritas terutama di Rakhine dan Uyghur.

Penting dicatat pula bahwa acara pembukaan konferensi dihadiri representasi Parlemen Afrika dan Amerika Latin dimana kedua blok forum regional tersebut siap bekerjasama dengan PUIC dalam merespon tantangan bersama.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Selalu Dibujuk untuk...
Selalu Dibujuk untuk Normalisasi Diplomasi dengan Israel, Presiden Aljazair Ungkap Syaratnya
Politikus Denmark Bakar...
Politikus Denmark Bakar Alquran di Depan Kedubes Turki
Salwan Momika, Pria...
Salwan Momika, Pria Pembakar Al-Qur'an Ditembak Mati di Swedia
Sukses Gelar Inagurasi,...
Sukses Gelar Inagurasi, OIC Youth Indonesia Bermimpi Lahirkan Para Dubes
Swedia Bakal Adili 2...
Swedia Bakal Adili 2 Pria Pembakar Al-Quran, Semuanya Pengungsi Irak
Aljazair Edarkan Rancangan...
Aljazair Edarkan Rancangan Resolusi di Dewan Keamanan PBB, Tuntut Gencatan Senjata Gaza
Pria Ini Hilang selama...
Pria Ini Hilang selama 26 Tahun, Ternyata Ditawan oleh Tetangganya
Breaking News: Pipa...
Breaking News: Pipa Gas Petronas Terbakar, 33 Terluka
Luncurkan Kapal Selam...
Luncurkan Kapal Selam Pembawa Rudal Zircon, Putin: AL Rusia yang Terkuat!
Rekomendasi
Kemacetan 4 Km di Tol...
Kemacetan 4 Km di Tol Palimanan-Kanci saat Hari Kedua Lebaran Akibat Antrean Rest Area
Open House Lebaran,...
Open House Lebaran, Warung Garasi Si Doel Diserbu Warga
Pemerintah Siapkan 2...
Pemerintah Siapkan 2 Pelabuhan Tambahan untuk Arus Balik Lebaran 2025
Berita Terkini
Israel Kembali Bom Beirut,...
Israel Kembali Bom Beirut, 4 Orang Tewas
16 menit yang lalu
Siapa Hamad bin Isa...
Siapa Hamad bin Isa Al Khalifa? Raja Bahrain yang Bangun Gereja 9.000 Meter Persegi
1 jam yang lalu
Houthi Tembak Jatuh...
Houthi Tembak Jatuh Drone AS ke-16 di Atas Yaman dengan Rudal Buatan Lokal
2 jam yang lalu
5 Tradisi Lebaran Terunik...
5 Tradisi Lebaran Terunik di Dunia, Ada Adu Pecah Telur Rebus di Afghanistan
3 jam yang lalu
Trump akan Modernisasi...
Trump akan Modernisasi Persenjataan Nuklir AS Tanpa Menambah Jumlah
4 jam yang lalu
Netanyahu Tunjuk Eks...
Netanyahu Tunjuk Eks Komandan Angkatan Laut sebagai Bos Baru Shin Bet
5 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved