Oposisi: Rezim Assad sudah mati

Jum'at, 24 Januari 2014 - 14:51 WIB
Oposisi: Rezim Assad...
Oposisi: Rezim Assad sudah mati
A A A
Sindonews.com - Pemimpin oposisi Suriah optimistis Konferensi Jenewa II akan menghasilkan pembentukan pemerintahan transisi tanpa Presiden Bashar al-Assad. Oposisi juga menganggap rezim Pemerintah Assad sudah tamat.

Kepala Koalisi Oposisi Nasional Suriah, Ahmad Jarba, mengatakan, pihaknya sedang menatap masa depan Suriah tanpa Assad. Dalam sambutannya di konferensi kemarin, Jarba mengatakan masyarakat internasional kini menyadari bahwa Assad tidak bisa tetap berkuasa di Suriah.

”Kami sudah mulai melihat ke masa depan tanpa dia. Assad dan semua rezimnya adalah masa lalu. Tidak ada yang harus memiliki keraguan bahwa kepala rezim tamat. Rezim ini sudah mati,” kata Jarba, seperti dikutip al-Jazeera, Jumat (24/1/2014).

Menurutnya, perundingan akan panjang dan sulit, karena akan membahas isu-isu inti, termasuk pembentukan badan pemerintahan transisi di Suriah. ”Ini adalah dasar dari negosiasi kami dan kami akan menuntutnya,” ujarnya.

Sebelumnya, kubu Assad yang hadir dalam konferensi itu mengatakan, setiap warga Suriah yang menghendaki Assad lengser dalah penghianat. Assad sendiri beberapa hari sebelum konferensi digelar, sempat berujar kepada wartawan, bahwa oposisi telah membuat lelucon, dengan menghendaki dirinya lengser.
(mas)
Berita Terkait
Tenda Permukiman Keluarga...
Tenda Permukiman Keluarga Terlantar yang Dikuasai Pemberontak Ditembaki Pasukan Suriah
Pasukan Suriah Serang...
Pasukan Suriah Serang Qardaha, Bentrokan Sengit di Latakia dan Tartous
Warga Suriah Menyeberangi...
Warga Suriah Menyeberangi Sungai ke Lebanon, Ribuan Mengungsi di Tengah Kekerasan di Pesisir
Gempuran Serangan Udara...
Gempuran Serangan Udara di Idlib, 21 Warga Tewas
Pemberontak Kuasai Aleppo,...
Pemberontak Kuasai Aleppo, Pasukan Bashar al-Assad Mundur
Presiden Iran Minta...
Presiden Iran Minta Negara-negara Islam Bantu Suriah Hadapi Pemberontak
Berita Terkini
Hamas Usulkan Gencatan...
Hamas Usulkan Gencatan Senjata 5 Tahun dan Pertukaran Tahanan untuk Akhiri Perang Gaza
6 jam yang lalu
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
8 jam yang lalu
Hamas Kecam Pernyataan...
Hamas Kecam Pernyataan Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas soal Tawanan Gaza
9 jam yang lalu
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
10 jam yang lalu
Rusia Tak Menuntut Pemecatan...
Rusia Tak Menuntut Pemecatan Zelensky, Apa Alasannya?
11 jam yang lalu
Polisi Kashmir Ungkap...
Polisi Kashmir Ungkap Para Tersangka Serangan Pahalgam
12 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Hubungan Amerika...
3 Fakta Hubungan Amerika Serikat dan Ukraina Sudah Memburuk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved