Kecelakaan tambang di Afghanistan tewaskan 27 penambang

Minggu, 15 September 2013 - 19:42 WIB
Kecelakaan tambang di...
Kecelakaan tambang di Afghanistan tewaskan 27 penambang
A A A
Sindonews.com - Sebanyak 27 penambang dilaporkan tewas dalam insiden ambruknya tambang batu bara Abkhorak di Distrik Ruyi Du Ab, Afghanistan utara, Sabtu (14/9/2013). Juru Bicara Provinsi Samanga, Mohammad Sediq Azizi mengatakan, tim penyelamat masih melanjutkan operasi penyelematan terhadap 12 penambang lain yang masih terjebak di bawah tanah, Minggu (15/9/2013).

"Kami sudah mendapatkan jasad 27 penambang yang tewas saat mereka sedang bekerja di bawah tambang batu bara Abkhorak di Distrik Ruyi Du Ab," ungkap Azizi kepada AFP.

"Puluhan penambang yang tewas tersebut sedang bekerja saat tambang itu runtuh. Saat ini, kami akan meninjau lokasi kejadian untuk mencari tahu pencari tahu penyembab lebih lanjut," lanjut Azizi.

Sementara itu, Wakil kepala keamanan Provinsi Samanga, Mosadiqullah Muzafari mengatakan, empat anggota tim penyelamat terluka parah sementara sekitar 12 penambang masih terjebak di bawah tanah.

Survei yang dilakukan Amerika Serikat (AS) atas keberadaan sumber daya mineral Afghanistan pada 2006, berdasarkan data yang diperoleh Uni Soviet menjajah Afghanistan pada 1980-an, Afghanitas diyakini memiliki cadangan mineral senilai USD 1 triliun. Potensi kekayaan alam tersebut menjadi secercah harapan bagi negara yang telah dilanda perang dan kekacauan selama lebih dari satu dekade.
(esn)
Berita Terkait
Unjuk Rasa Pengungsi...
Unjuk Rasa Pengungsi Imigran Afghanistan di Batam
Pengungsi Afghanistan...
Pengungsi Afghanistan Demo ke Gedung DPR RI Tuntut Dipindah ke Negara Tujuan
Detik-Detik Pengungsi...
Detik-Detik Pengungsi Afghanistan Bakar Diri Terekam Video Amatir
Pencari Suaka Asal Afghanistan...
Pencari Suaka Asal Afghanistan Dirikan Tenda di Trotoar Kebon Sirih
Pengungsi Afghanistan...
Pengungsi Afghanistan Tiba di Bandara Dulles Virginia
Ratusan Imigran Afghanistan...
Ratusan Imigran Afghanistan Unjuk Rasa di Medan
Berita Terkini
Apa Sebenarnya Tugas...
Apa Sebenarnya Tugas Seorang Paus di Negara Terkecil di Dunia? Ternyata Ada 7
10 menit yang lalu
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
57 menit yang lalu
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
1 jam yang lalu
Terancam Perang dengan...
Terancam Perang dengan India, Pakistan Siap Investigasi Netral Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
2 jam yang lalu
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
3 jam yang lalu
Jenderal Senior Rusia...
Jenderal Senior Rusia Dihabisi dengan Bom Mobil, Trump: Ini Masalah Besar!
4 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved