Kantor intelejen Yaman diserang bom bunuh diri

Jum'at, 06 April 2012 - 16:44 WIB
Kantor intelejen Yaman...
Kantor intelejen Yaman diserang bom bunuh diri
A A A
Sindonews.com - Polisi Yaman mengatakan, dua orang telah melakukan aksi bunuh diri di luar Markas Badan Intelejen Militer Yaman di bagian selatan pelabuhan Aden, Jumat pagi.

"Dua orang pelaku bom bunuh diri malangsungkan aksinya di Markas badan Intelejen Militer Yaman di distrik Mansoura. Beruntung, tidak ada korban tewas dalam aksi ini," ungkap petugas kepolisian seperti diberitakan dalam Peopledaily, Jumat (6/4/2012)

Petugas kepolisian mengatakan, dua orang ini mengendarai motor dan membawa bahan peledak, mereka meledakan dirinya sebelum mencapai gerbang utama markas badan intelejen militer Yaman.

Menteri pertahanan Yaman telah mengkonfimasi aksi penyerangan ini dalam situs resminya. Pelaku pemboman baru berusia 20 tahunan, kementrian pertahanan Yaman menyalahkan kelompok Al-Qaeda atas aksi pengeboman ini.

Sebelumnya, pertempuran sengit antara kelompok Al-Qaeda dan pasukan Yaman di propinsi Lahj dan Abyan di bagian Selatan Yaman telah menewaskan hampir 100 orang.
()
Berita Terkini
Siapa Hossam Nasr dan...
Siapa Hossam Nasr dan Abdo Mohamed? Mantan Staf Microsoft yang Tuding Bill Gates Mendukung Genosida di Gaza
38 menit yang lalu
4 Alasan Politikus Muslim...
4 Alasan Politikus Muslim Minta Umat Islam di Inggris Berpolitik demi Selamatkan Generasi Mendatang
1 jam yang lalu
Mantan Penasihat Trump...
Mantan Penasihat Trump Sebut Perang Dunia III Mungkin Sudah Dimulai, Ini 5 Indikatornya
4 jam yang lalu
Pemukim Ilegal Israel...
Pemukim Ilegal Israel Serbu Desa Badui di Tepi Barat
7 jam yang lalu
Pertama Kali di Dunia,...
Pertama Kali di Dunia, Robot Humanoid China Ikut Lomba Lari Melawan Manusia, Siapa Pemenangnya?
9 jam yang lalu
7 Kampus Elite AS yang...
7 Kampus Elite AS yang Kehilangan Dana Miliaran Dolar karena Melawan Donald Trump
9 jam yang lalu
Infografis
Israel Ketakutan Iran...
Israel Ketakutan Iran Memperoleh Senjata Bom Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved