Ngeseks di Jendela, Pasangan Rusia Jatuh dari Lantai 9 Apartemen

Minggu, 07 Juli 2019 - 04:23 WIB
Ngeseks di Jendela,...
Ngeseks di Jendela, Pasangan Rusia Jatuh dari Lantai 9 Apartemen
A A A
MOSKOW - Nasib tragis dialami pasangan dari Rusia saat melakukan hubungan seks di ambang jendela sebuah apartemen. Pasangan itu terjatuh dari jendela apartemen mereka yang berada di lantai sembilan.

Insiden tersebut di kota St. Petersburg pada Jumat kemarin. Seorang tetangga yang tinggal di bawah kamar korban yang menyaksikan tragedi itu mengatakan kepada polisi bahwa pada Jumat malam dia melihat pesawat TV terbang ke bawah dari luar jendela, diikuti oleh seorang pria dan seorang wanita. Dia kemudian segera memanggil polisi dan melaporkan kejadian itu.

Ketika petugas penegak hukum tiba di tempat kejadian, mereka menemukan mayat seorang wanita, terbaring tewas di trotoar dekat TV yang hancur dan pel lantai.

Wanita itu, yang diperkirakan berusia antara 25-30 tahun, mengenakan celana olahraga dan kemeja. Pasangannya tidak ditemukan di mana pun dan polisi menganggap bahwa dia hanya mengalami luka ringan sebelum melarikan diri dari tempat kejadian seperti dikutip dari Sputnik, Minggu (7/7/2019).

Hasil investigasi awal menunjukkan bahwa korban telah minum dengan empat pria di apartemen lantai 9. Kemudian di malam hari, dia dan salah seorang pria ternyata mendapati diri mereka di ambang jendela dan jatuh.

Menurut laporan media investigasi terhadap kejadian tersebut sedang berlangsung.
(ian)
Berita Terkait
Para Pemimpin UE Siapkan...
Para Pemimpin UE Siapkan Sanksi Keras ke Rusia
Militer Rusia Kembali...
Militer Rusia Kembali Bombardir Fasilitas Utama di Ukraina
Rudal Rusia Hantam Pasar...
Rudal Rusia Hantam Pasar di Ukraina, 16 Orang Tewas
Pertempuran Sengit di...
Pertempuran Sengit di Mariupol, Pejuang Chechnya bunuh Pasukan Asing
Begini Momen saat Pesawat...
Begini Momen saat Pesawat Canggih Rusia SU-35S Hancurkan Markas Militer Ukraina dengan Rudal
Roket Uragan Rusia Hantam...
Roket Uragan Rusia Hantam Apartemen di Kota Chasiv Yar, 10 Tewas dan Puluhan Lain Tertimbun
Berita Terkini
Elon Musk ingin Trump...
Elon Musk ingin Trump Batalkan Tarif, Apa Alasannya?
44 menit yang lalu
Bersama Netanyahu, Trump...
Bersama Netanyahu, Trump Sebut Gaza Real Estat Luar Biasa dan Properti Tepi Laut
1 jam yang lalu
9 Istri Para Pemimpin...
9 Istri Para Pemimpin Timur Tengah: Seperti Apa Penampilan Mereka dan Siapa Saja?
2 jam yang lalu
Netanyahu Melobi AS...
Netanyahu Melobi AS agar Tidak Jual Jet Tempur F-35 ke Turki
3 jam yang lalu
Oman bisa Jadi Penengah...
Oman bisa Jadi Penengah Perundingan Nuklir Baru Iran dan AS
6 jam yang lalu
Ini Tuntutan Masa Demonstran...
Ini Tuntutan Masa Demonstran Amerika, Banyak Kebijakan Partai Republik Diprotes
8 jam yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved