Lavrov: Rusia Tidak Akan Berikan Kuril ke Jepang

Selasa, 31 Mei 2016 - 20:26 WIB
Lavrov: Rusia Tidak...
Lavrov: Rusia Tidak Akan Berikan Kuril ke Jepang
A A A
MOSKOW - Menteri Luar Negeri Rusia, Sergei Lavrov mengatakan, Moskow tidak memiliki rencana untuk memberikan Kepulauan Kuril ke Jepang. Rusia juga tidak akan mengemis kepada Tokyo untuk perjanjian perdamaian Perang Dunia II.

"Kami tidak melakukan hal ini dan tidak akan melakukannya, kami tidak akan memberikan Kepulauan Kuril dan kami tidak akan mengemis kepada Jepang untuk perjanjian damai," tegas Lavrov seperti dikutip dari Sputnik, Selasa (31/5/2016).

Sebelumnya, pasca bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin pada bulan Mei, Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe mengatakan, bahwa ia menyarankan pendekatan baru untuk sengketa Kepulauan Kuril.

Sengketa wilayah atas Kepualaun Kuril telah membuat Jepang dan Rusia belum menandatangani perjanjian damai pasca Perang Dunia II. Jepang mengklaim sebagai pemilik dari pulau Kunashiri, Etorofu, pulau Shikotan dan Habomai dari kelompok pulau yang membagi Laut Okhotsk di Samudera Pasifik.

Moskow menyatakan bahwa Perjanjian Damai San Francisco pada 1951 telah menyerahkan kontrol terhadap Kepulauan Kuril kepada Uni Soviet. Hal ini sekaligus menetapkan kedaulatan Rusia atas Kuril dimana Tokyo menganggap kepulauan itu sebagai bagian dari wilayah bagian utara.
(ian)
Berita Terkait
Abe Berharap PM Baru...
Abe Berharap PM Baru Jepang Mampu Rampungkan Perjanjian Damai dengan Rusia
Jet Tempur Jepang Cegat...
Jet Tempur Jepang Cegat Sepasang Pembom Berkemampuan Nuklir Rusia
Jepang Tuding Rusia...
Jepang Tuding Rusia Kembangkan Senjata Baru
PM Kishida Kunjugi Ukraina,...
PM Kishida Kunjugi Ukraina, 2 Pesawat Pembom Rusia Dekati Jepang
Jepang Desak India Kecam...
Jepang Desak India Kecam Rusia
Rusia Sebar Sistem Rudal...
Rusia Sebar Sistem Rudal S-300 ke Pulau Sengketa Dekat Jepang
Berita Terkini
Pakistan Tembak Jatuh...
Pakistan Tembak Jatuh 25 Drone Kamikaze Israel yang Dioperasikan India
20 menit yang lalu
2 Tentara Israel Tewas...
2 Tentara Israel Tewas dalam Pertempuran Sengit Melawan Hamas
58 menit yang lalu
AS: Jet Tempur J-10...
AS: Jet Tempur J-10 China Milik Pakistan Tembak Jatuh 2 Pesawat India, Salah Satunya Rafale
2 jam yang lalu
Duel Maut Jet Tempur...
Duel Maut Jet Tempur India-Pakistan Panaskan Langit Asia, Rudal China dan Eropa Adu Tajam
2 jam yang lalu
Dipantau Kim Jong-un,...
Dipantau Kim Jong-un, Korea Utara Gelar Latihan Serangan Balik Nuklir
3 jam yang lalu
Bill Gates dan Bisnis...
Bill Gates dan Bisnis Vaksin: Sumbang Rp2,6 Triliun tapi Minta Uji Vaksin TBC pada Rakyat Indonesia
4 jam yang lalu
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump Kecam Serangan India ke Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved