Perang Ukraina, Indonesia Jadi Medan Tarik-menarik Konflik Rusia vs AS Cs

Kamis, 24 Maret 2022 - 13:58 WIB
loading...
Perang Ukraina, Indonesia...
Wilayah Mykolaiv, Ukaina, hancur diinvasi Rusia. Indonesia yang jadi tuan rumah KTT G-20 jadi medan tarik-menarik konflik antara Rusia dengan Amerika Serikat dan sekutunya. Foto/REUTERS/Nacho Doce
A A A
JAKARTA - Perang Rusia di Ukraina telah genap sebulan pada Kamis (24/3/2022). Dalam situasi tersebut, Indonesia telah menjadi medan tarik-menarik konflik antara Rusia dengan Amerika Serikat (AS) dan sekutunya karena negara ini menjadi tuan rumah KTT G-20 November mendatang.

AS dan sekutunya telah menjatuhkan sanksi kerasnya terhadap Moskow sejak invasi dimulai. Penjatuhan sanksi itu, membuat konflik meluas tak hanya antara Rusia dengan Ukraina tapi juga antara Moskow dengan Washington dan sekutunya.

“Indonesia pun menjadi medan tarik-menarik bagi konflik Rusia dengan AS dan sekutunya mengingat Indonesia akan menyelenggarakan KTT G-20 bulan Nopember mendatang,” kata Profesor Hikmahanto Juwana, pakar hukum internasional di Universitas Indonesia dalam keterangan tertulisnya, Kamis (24/3/2022).

“AS dan sekutunya minta kepada Indonesia sebagai Presiden G-20 untuk mempertimbangkan keanggotaan Rusia,” ujarnya.



Australia sudah mengancam tidak akan hadir dalam KTT G-20 bila Rusia hadir.

Sementara itu, Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Vorobieva mengonfirmasi kehadiran Presiden Vladimir Putin dalam KTT G-20 di Indonesia, November mendatang.

“Indonesia, melalui Kementerian Luar Negeri harus segera bertindak untuk suksesnya KTT G-20 dan memastikan semua kepala pemerintahan dan kepala negara hadir,” kata Hikmahanto.

Menuruntya, ada tiga langkah yang harus dilakukan Kementerian Luar Negeri Indonesia.

Pertama, kementerian tersebut harus turun menjadi juru damai atas konflik yang terjadi di Ukraina dan saat ini meluas antara Rusia dengan AS dan sekutunya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
Rekomendasi
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
34 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
3 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved