3 Anggota Keluarga Donald Trump yang Mendapat Untung Besar dari Kripto

Senin, 14 April 2025 - 18:24 WIB
loading...
3 Anggota Keluarga Donald...
Keluarga Presiden Amerika Serikat Donald Trump meraup untung besar dari kripto. Foto/Nancy Borowick via CNN
A A A
JAKARTA - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menaruh minat besar terhadap industri kripto. Menariknya, hal tersebut tak hanya berlaku untuk Trump sendiri, tetapi juga anggota keluarganya.

Menurut laporan Bloomberg, keluarga Trump memiliki beragam proyek dalam kripto. Sebut saja dari Non-Fungible Token (NFT), upaya penambangan Bitcoin hingga sepasang memecoin.

Apabila digabungkan, berbagai kepemilikan di atas nilainya ditaksir mendekati USD1 miliar atau sekira Rp16,7 triliun. Perkiraan tersebut didasarkan pada data yang tersedia untuk umum dan mencerminkan jejak keuangan dari usaha-usaha blockchain yang berafiliasi dengan Trump.



Anggota Keluarga Donald Trump yang Mendapat Keuntungan Besar dari Kripto

1. Donald Trump


Donald Trump sendiri turut mendapat keuntungan dari kripto. Padahal, dulunya dia sempat skeptis terhadap aset semacam tersebut.

Namun, seiring waktu Trump telah berubah haluan dan menerimanya sebagai bagian dari agenda politik dan ekonominya. Melihat ke belakang, para eksekutif dan investor kripto bahkan telah menjadi kontributor penting bagi kampanye pemilihannya kembali di Gedung Putih.

Setelah resmi terpilih, Trump menepati janji dengan menandatangani perintah eksekutif untuk memposisikan AS sebagai pusat global bagi inovasi digital. Dia mengatakan alasannya mendukung kripto karena dapat meningkatkan sistem perbankan dan dominasi dolar AS.

Melansir Investopedia, Trump beserta timnya terus mempromosikan memecoin pribadinya di Truth Social. Pada Januari, token kripto Trump yang baru diluncurkan melonjak hingga nilai pasar lebih dari USD10 miliar dalam satu hari.

2. Melania Trump (Istri Donald Trump)


Melania Trump menjadi salah satu figur publik yang mengejutkan banyak pihak dengan keterlibatannya di dunia kripto, termasuk lewat pasar NFT (Non-Fungible Token).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
10 Kelemahan Militer...
10 Kelemahan Militer AS dan 4 Cara China Menang Perang dengan Mudah
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
Trump Tegaskan Universitas...
Trump Tegaskan Universitas Harvard Ancaman bagi Demokrasi
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
Berita Terkini
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
8 menit yang lalu
10 Kelemahan Militer...
10 Kelemahan Militer AS dan 4 Cara China Menang Perang dengan Mudah
53 menit yang lalu
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
1 jam yang lalu
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
7 jam yang lalu
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
10 jam yang lalu
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
11 jam yang lalu
Infografis
3 Efek Tarif Impor Donald...
3 Efek Tarif Impor Donald Trump Terhadap Harga Emas Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved