Kasus Virus Corona di Afrika Selatan Bertambah Jadi 2.415

Rabu, 15 April 2020 - 00:03 WIB
loading...
Kasus Virus Corona di...
Sejumlah orang melintasi jalan di pusat Cape Town, Afrika Selatan. Foto/REUTERS/Mike Hutchings
A A A
JOHANNESBURG - Kementerian Kesehatan Afrika Selatan melaporkan peningkatan kasus virus corona 143 sehingga totalnya menjadi 2.415.

Menteri Kesehatan Zwelini Mkhize tidak memberi data baru untuk jumlah korban meninggal dunia, setelah sehari sebelumnya mencapai 27 orang. Jumlah tes yang dilakukan sebanyak 87.022.

“Kita masih memiliki jalan panjang untuk dilalui. Ini bukan lari cepat, ini marathon,” ungkap dia saat konferensi pers di bandara Johannesburg.

Dia menambahkan, donasi peralatan dari China baru saja mendarat untuk membantu Afrika Selatan memerangi musuh tak terlihat yang bernama Covid-19 itu.

Bantuan itu termasuk 10.000 masker N95 dan sarung tangan sekali pakai, 50.000 masker bedah sekali pakai yang cukup untuk persediaan 6-8 pekan, serta 2.000 pakaian dan kaca mata pelindung medis.

Dalam konferensi pers yang sama, Menteri Luar Negeri (Menlu) Afrika Selatan Naledi Pandor menjelaskan dia menyadari berbagai keluhan tentang kasus perlakuan rasis warga Afrika Selatan di China. “Kami yakin kami dapat menerima komitmen China untuk mengatasi masalah ini,” ujar dia.

Beberapa negara Afrika meminta China mengatasi kasus di mana warga asal Afrika di kota Guangzhou mendapat perlakuan yang buruk dan pelecehan.

Kasus virus corona di Afrika Selatan terus meningkat tapi tidak terjadi dengan sangat cepat seperti dugaan sebelumnya. Tingkat infeksi turun setelah pemerintah menerapkan lockdown nasional pada 27 Maret dan diperpanjang hingga akhir April.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dubes Muslim Afrika...
Dubes Muslim Afrika Selatan yang Berani Melawan Israel dan Diusir Trump Disambut seperti Pahlawan
Siapa Ebrahim Rasool?...
Siapa Ebrahim Rasool? Duta Besar Muslim Afrika Selatan yang Diusir AS karena Membenci Trump dan Anti-Israel
AS Usir Duta Besar Afrika...
AS Usir Duta Besar Afrika Selatan, Ada Apa Gerangan?
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia, Indonesia Masuk?
Pertemuan Menlu G20...
Pertemuan Menlu G20 Diakhiri Tanpa Foto Bersama
Sosok Muhsin Hendricks,...
Sosok Muhsin Hendricks, Imam Masjid Gay yang Tewas Ditembak di Afrika
Siapa Muhsin Hendricks?...
Siapa Muhsin Hendricks? Imam Gay Pertama di Dunia yang Ditembak Mati di Afrika Selatan
Hadiri Pemakaman Paus...
Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Pakaian Trump dan Pangeran William Jadi Sorotan
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin...
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Akan Hadiri Parade Victory Day di Rusia
Rekomendasi
Mobil Mewah Ridwan Kamil...
Mobil Mewah Ridwan Kamil Turut Disita KPK, tapi Masih di Bengkel
Indonesian Idol XIII...
Indonesian Idol XIII Tersisa 4 Finalis, Streaming di VISION+
Jaksa Hadirkan Keluarga...
Jaksa Hadirkan Keluarga Zarof Ricar Makelar Kasus Ronald Tannur di Pengadilan
Berita Terkini
Dampak Perang Dagang:...
Dampak Perang Dagang: Canton Fair Sepi, Industri Ekspor China Terguncang
22 menit yang lalu
Takut Diserang Rusia,...
Takut Diserang Rusia, Finlandia Bangun Rel Kereta Perang Senilai Rp382 Miliar
29 menit yang lalu
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
1 jam yang lalu
Soal Rusia Inginkan...
Soal Rusia Inginkan Pangkalan Militer Indonesia, PM Australia Dituduh Memberi Respons Licik
2 jam yang lalu
3 Alasan Ukraina Selalu...
3 Alasan Ukraina Selalu Didukung Barat dalam Melawan Rusia, Salah Satunya Pertarungan Geopolitik
2 jam yang lalu
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
3 jam yang lalu
Infografis
Nambah Kekuatan, 9 Negara...
Nambah Kekuatan, 9 Negara Bakal Jadi Mitra BRICS di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved