Profil Pinchas Goldschmidt, Eks Kepala Rabbi Moskow yang Melarikan Diri dari Rusia

Selasa, 04 Juli 2023 - 12:45 WIB
loading...
Profil Pinchas Goldschmidt,...
Rabbi Yahudi Pinchas Goldschmidt. Foto/REUTERS
A A A
MOSKOW - Mantan Kepala Rabbi Moskow Pinchas Goldschmidt tengah menjadi sorotan belakangan hari. Baru-baru ini, dia mendesak sesama orang Yahudi untuk segera meninggalkan Rusia.

Adapun untuk alasannya sendiri, dia menyebut negara yang dipimpin Vladimir Putin itu sudah berubah secara fundamental pascamenginvasi Ukraina.

Sekadar informasi, Goldschmidt sendiri telah melarikan diri terlebih dahulu dari Rusia pada Maret 2022 lalu.

Lantas, siapakah sebenarnya sosok Pinchas Goldschmidt ini? Simak ulasan profilnya berikut ini.

Profil Pinchas Goldschmidt


Pinchas Goldschmidt merupakan salah seorang tokoh Yahudi kelahiran Swiss. Tercatat, dia telah menjadi Kepala Rabbi Moskow, Rusia, sejak 1993 silam.

Mengutip laman Conference of European Rabbis, Goldschmidt lahir di Zurich, Swiss, pada 21 Juli 1963. Pada latar belakangnya, dia berasal dari keluarga pengusaha Ortodoks Yahudi.

Pada usia muda, Goldschmidt pergi ke Israel sendirian untuk melanjutkan studi rabbi di Ponevezh Yeshiva (1979–1981).

Setelahnya, dia melanjutkan studinya di Telshe Yeshiva, Chicago Il (1981–1982), dan Ner Israel Rabbinical College di Baltimore, Amerika Serikat.

Tak sampai disitu saja, dia melanjutkan studi sekulernya di Universitas John Hopkins dan menerima gelar Magister Sains pada tahun 1985.

Beralih ke kehidupan pribadinya, Goldschmidt menikah dengan Dara Lynn Brodie dari Monsey, New York. Mereka melangsungkan pernikahan di New York pada tahun 1985 sebelum akhirnya pindah ke Yerusalem.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Haitham bin...
Biodata Haitham bin Tariq: Sultan Oman, Diplomat Ulung Lulusan Oxford
Rekomendasi
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
Ambisi Sultan Amangkurat...
Ambisi Sultan Amangkurat I Bangun Istana Megah Mengerahkan 300 Ribu Pekerja Kandas Diterjang Banjir Bandang
Berita Terkini
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
13 menit yang lalu
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
35 menit yang lalu
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
6 jam yang lalu
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
7 jam yang lalu
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
11 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
11 jam yang lalu
Infografis
290 Senjata Nuklir Prancis...
290 Senjata Nuklir Prancis Ingin Lindungi Eropa dari Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved