Pasukan Isreal hancurkan 2 bangunan ilegal di West Bank

Kamis, 17 Mei 2012 - 17:55 WIB
Pasukan Isreal hancurkan...
Pasukan Isreal hancurkan 2 bangunan ilegal di West Bank
A A A
Sindonews.com - Kepolisian dan tentara Israel meratakan dua barak ilegal yang dibangun di luar pos West Bank, dekat Kota Ramalah.

Seperti diberitakan dalam The Jarusalem Post, polisi area Ramat Migron dan dekat Oz Tzion juga menahan enam orang penduduk Isreal yang berada di dua wilyah tersebut. Mereka dituding masuk tanpa izin ke wilayah militer, mereka menganggu ketenangan dengan melakukan interaksi dengan pegawai publik Israel.

Area Ramat Migron terletak dekat dengan salah satu Migron terbesar di Israel. Barak kecil ini sebelumnya telah dihancurkan oleh Israel, namun kembali dibangun oleh penduduk lokal setempat.

Sebagai uang kompensasi pemerintah Israel akan mengucurkan NIS 17 juta Israel atau senilai dengan USD 4,44 juta kepada beberape keluarga yang di Migron utama untuk pindah ke lokasi lain di West Bank, 1 Agustus mendatang.

Sebelumnya pada bulan Maret, Pengadilan tinggi Israel menolak kesepakatan yang diperantarai oleh MK Benny Begin (partai Likud), pemerintah sepakat menghentikan pembongkaran sampai 2015 mendatang.

Namun, pihak pengadilan mengatakan barak dibangun diatas lahan milik perusahaan swasta Palestina dan lusinan kepala keluarga yang mendiami area harus mengosongi area tersebut 1 Agustus mendatang.
()
Berita Terkini
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
6 jam yang lalu
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
7 jam yang lalu
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
8 jam yang lalu
Kata-kata Wasiat Paus...
Kata-kata Wasiat Paus Fransiskus tentang Gaza dan Genosida oleh Israel
8 jam yang lalu
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
9 jam yang lalu
Apa yang Terjadi setelah...
Apa yang Terjadi setelah Seorang Paus Meninggal?
10 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Hamas Sudah...
2 Alasan Hamas Sudah Memiliki Kendali Penuh di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved