Negara yang Kekurangan Wanita, Nomor 3 Paling Mengejutkan

Sabtu, 11 Desember 2021 - 05:01 WIB
loading...
Negara yang Kekurangan...
Jumlah wanita di Qatar lebih sedikit dibandingkan jumlah pria. Foto/iloveqatar.net
A A A
DOHA - Berdasarkan catatan Worldometer, terdapat sekitar 7,9 miliar penduduk dunia (2021). Jumlah tersebut tersebar di lebih dari 230 negara, dan terus bertambah setiap detiknya.

Jika biasanya populasi wanita itu lebih banyak dibandingkan pria di suatu negara, tapi tidak di tiga negara berikut.

Negara-negara ini justru memiliki jumlah wanita jauh lebih rendah dibandingkan pria. Hal ini tentu sangat memprihatinkan. Berikut 3 negara yang mendapat predikat kekurangan wanita.

1. China

Keberadaan wanita di China memang cukup minim. Padahal Negeri Panda ini masuk ke dalam daftar negara terpadat di dunia, dengan luas negara 9.388.211 kilometer persegi.

Kepadatan populasi di China per Juli 2021 adalah 153 orang per kilometer persegi. Jika diperinci, China memiliki 723,34 juta pria dan 688,44 juta wanita. Masing-masing menyumbang 51,24% dan 48,76% dari populasi.

2. Filipina

Negara yang memiliki luas 300.000 kilometer persegi ini ternyata memiliki rasio perempuan yang rendah dibandingkan pria. Sepanjang tahun 2020, rasio pria dan wanita Filipina adalah 100,87 pria per 100 wanita.

Rasio tersebut meningkat mulai dari tahun 1950 yang hanya 98,91 pria per 100 wanita. Pertumbuhan rata-rata tahunan diperkirakan sebesar 0,14%.

Selain itu, wanita Filipina lebih banyak mengadu nasib di luar negeri dan tak jarang yang memilih menetap di negeri asing. Itulah yang menjadi salah satu penyebab Filipina kekurangan penduduk wanita.

3. Qatar

Pada 2020 silam, tercatat rasio pria dan wanita di Qatar adalah 302,43 pria per 100 wanita. Negara terkaya di dunia ini kekurangan penduduk wanita lantaran meningkatnya imigran pria yang bekerja di Qatar.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Ciptakan 22 Karyawan...
Ciptakan 22 Karyawan Palsu, Manajer HRD Ini Korupsi Rp36,2 Miliar
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
3 Kebijakan Xi Jinping...
3 Kebijakan Xi Jinping yang Ramah bagi Umat Muslim di China, Salah Satunya Memperkenalkan Sinofikasi Islam
Wapres Filipina Sara...
Wapres Filipina Sara Duterte Susul Ayahnya yang Akan Diadili di Den Haag
Bagaimana Sikap Wapres...
Bagaimana Sikap Wapres Filipina setelah Bapaknya, Eks Presiden Duterte Ditangkap?
Mantan Presiden Filipina...
Mantan Presiden Filipina Duterte Naik Pesawat Menuju Den Haag usai Ditangkap
Perang Dagang Memanas,...
Perang Dagang Memanas, Trump akan Kunjungi China Bulan Depan
Mengapa Duterte Sangat...
Mengapa Duterte Sangat Populer di Filipina dan Dikutuk Barat?
Rekomendasi
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
23 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved