Studi Ungkap Vaksin Pfizer Mampu Lawan Covid-19 Jenis Baru

Senin, 08 Februari 2021 - 04:00 WIB
loading...
Studi Ungkap Vaksin...
Ilustrasi
A A A
WASHINGTON - Vaksin Covid-19 yang dikembangkan oleh Pfizer dan BioNTech kemungkinan akan melindungi dari varian virus yang lebih menular, yang ditemukan di Inggris dan telah menyebar ke seluruh dunia. Hal itu terungkap dalam penelitian terbaru yang dilakukan perusahaan itu.

Hasil yang menggembirakan dari analisis darah peserta dalam uji coba didasarkan pada analisis yang lebih ekstensif daripada yang dirilis oleh perusahaan farmasi asal Amerika Serikat (AS) tersebut.



Pada awal Januari, Pfizer mengatakan, studi laboratorium serupa menunjukkan vaksin itu efektif melawan satu mutasi kunci, yang disebut N501Y, yang ditemukan dalam dua varian baru yang sangat mudah menular yang menyebar di Inggris dan Afrika Selatan.

Studi terbaru diposting di bioRxiv.org, tetapi belum ditinjau oleh rekan sejawat. Studi dilakukan pada virus sintetis dengan 10 mutasi yang merupakan karakteristik dari varian yang dikenal sebagai B117 yang diidentifikasi di Inggris.



Di antara 11 penulis penelitian ini adalah Ugur Sahin dan Oezlem Tuereci, salah satu pendiri BioNTech. Sahin adalah kepala eksekutif dan istrinya Tuereci adalah kepala petugas medis.

Ini memberikan harapan lebih lanjut karena rekor jumlah kematian harian akibat Covid-19 dilaporkan di Inggris, yang diyakini didorong oleh varian yang lebih menular. Ini juga berarti pengembangan vaksin untuk saat ini tidak harus dimulai dari awal lagi.



Untuk tes, sampel darah yang diambil dari 16 peserta yang divaksinasi dalam uji klinis sebelumnya dipaparkan dengan virus sintetis yang disebut pseudovirus yang direkayasa untuk memiliki protein permukaan yang sama dengan B117, yang ditandai dengan 10 mutasi ciri khas.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Mimpi WNI Aditya Harsono...
Mimpi WNI Aditya Harsono di AS Hancur: Ditangkap karena Coret Trailer, Terancam Dideportasi
Lockheed Martin Janjikan...
Lockheed Martin Janjikan Jet Tempur Siluman F-35 Terbaru Menjadi Ferrari Terbang Rasa F-47
Tingkat Persetujuan...
Tingkat Persetujuan Publik terhadap Trump Anjlok ke Level Terendah, Rakyat AS Marah
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia, Bagai Langit dan Bumi?
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Maskapai India, Beri Peringatan Tentang Perjanjian Pembagian Air
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer India vs Pakistan, Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Negosiasi Tarif, Airlangga...
Negosiasi Tarif, Airlangga Sebut AS Apresiasi Proposal dari Indonesia
Luna Maya Ungkap Persiapan...
Luna Maya Ungkap Persiapan Menikah dengan Maxime Bouttier, Pastikan Berjalan Lancar
Robby Purba Ungkap Perjalanan...
Robby Purba Ungkap Perjalanan Mistis Furi Harun Mengenai Boneka Arwah di Episode Terbaru Bisikan Gaib
Berita Terkini
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
11 menit yang lalu
Mimpi WNI Aditya Harsono...
Mimpi WNI Aditya Harsono di AS Hancur: Ditangkap karena Coret Trailer, Terancam Dideportasi
55 menit yang lalu
Pembantaian 26 Turis...
Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir: Korban Ditanya Hal Sensitif soal Agama sebelum Ditembak
3 jam yang lalu
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
3 jam yang lalu
Lockheed Martin Janjikan...
Lockheed Martin Janjikan Jet Tempur Siluman F-35 Terbaru Menjadi Ferrari Terbang Rasa F-47
4 jam yang lalu
Di Ambang Perang, Ini...
Di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militer India dan Pakistan
4 jam yang lalu
Infografis
Covid-19 Varian Baru...
Covid-19 Varian Baru Eris Bikin Kasus Melonjak di Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved