Pompeo Sesumbar Bakal Bebaskan Warga AS yang Ditangkap Venezuela

Kamis, 07 Mei 2020 - 12:25 WIB
loading...
Pompeo Sesumbar Bakal...
Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo berjanji akan membebaskan dua warga Amerika yang ditangkap Venezuela. Foto/Hamodia
A A A
WASHINGTON - Menteri Luar Negeri Mike Pompeo berjanji untuk "menggunakan setiap alat" yang tersedia untuk menjamin pembebasan dua veteran militer Amerika yang ditangkap Venezuela. Dua veteran militer AS itu dituding ambil bagian dalam upaya kudeta yang gagal pada akhir pekan.

Meski begitu, Pompeo menegaskan jika Washington tidak mengetahui atau mendukung rencana tersebut. Ia mengulang pernyataan Presiden Donald Trump dan pejabat pemerintah lainnya jika AS tidak memiliki keterlibatan langsung dalam serangan itu.

"Setiap kali ada warga Amerika yang ditahan di suatu tempat, kami akan bekerja untuk mendapatkannya kembali," kata Pompeo seperti dikutip dari Washington Times, Kamis (7/5/2020).

Dua warga AS, yang diidentifikasi sebagai Luke Denman dan Airan Berry, adalah dua dari 17 orang yang ditangkap karena diduga menjadi bagian dari pasukan invasi yang berencana untuk membunuh Maduro tetapi berhasil dicegat pada Minggu pagi di lepas pantai, sekitar 40 menit dari Ibu Kota Caracas. Delapan lainnya yang diduga penyerang tewas.
(ber)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AS Tegaskan Tak Perlu...
AS Tegaskan Tak Perlu Izin Israel untuk Buat Kesepakatan dengan Houthi
Profil Paus Leo XIV,...
Profil Paus Leo XIV, Penerus Paus Fransiskus dari Amerika Serikat
Dipantau Kim Jong-un,...
Dipantau Kim Jong-un, Korea Utara Gelar Latihan Serangan Balik Nuklir
AS Akan Bikin Bom Nuklir...
AS Akan Bikin Bom Nuklir Baru Bernama B61-13, Kekuatannya 24 Kali Lipat Bom Hiroshima
Aktivitas Sektor Jasa...
Aktivitas Sektor Jasa China Menurun di Tengah Tekanan Tarif AS
9 Fakta Unik Paus Leo...
9 Fakta Unik Paus Leo XIV yang Bikin Dunia Terbelalak
Bill Gates Berencana...
Bill Gates Berencana Sumbangkan Separuh Harta Kekayaanya
Pakistan Lancarkan Operasi...
Pakistan Lancarkan Operasi Militer ke India, Serang Tiga Pangkalan Udara
Arti Bunyan Marsoos,...
Arti Bunyan Marsoos, Nama Operasi Militer Pakistan ke India yang Diambil dari Alquran
Rekomendasi
Kisah Perjalanan Kehidupan,...
Kisah Perjalanan Kehidupan, dari Satu Sel Menuju Bentuk Kompleks: Zigot dan Embrio, Mana yang Lebih Dulu?
Update, Sore Ini Jalur...
Update, Sore Ini Jalur Puncak Bogor Kembali Normal Dua Arah
SIG Dukung BUMN Perkuat...
SIG Dukung BUMN Perkuat Komunikasi Berbasis AI
Berita Terkini
Pakistan Klaim Tak Ada...
Pakistan Klaim Tak Ada Opsi Perang Nuklir dengan India, Ini Alasannya
Pakistan Hancurkan Sistem...
Pakistan Hancurkan Sistem Pertahanan S-400 Senilai Rp24,7 Triliun Milik India
Militer India Akui Kerugian...
Militer India Akui Kerugian Besar Akibat Serangan Pakistan
Menlu Pakistan: Kita...
Menlu Pakistan: Kita Sudah Bersabar, Defensif dan Tidak Provokatif
Nama Operasi Bunyan...
Nama Operasi Bunyan Marsoos Terinspirasi dari Alquran Surat As-Shaff Ayat 4
India Tak Berdaya! Pakistan...
India Tak Berdaya! Pakistan Lancarkan Serangan Siber yang Mengakibatkan Pemadaman Listrik Besar-besaran
Infografis
AS Jual Rudal AMRAAM...
AS Jual Rudal AMRAAM ke Arab Saudi Senilai Rp57,6 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved