5 Negara Musuh Rusia yang Paling Dibenci Warganya, Siapa Saja?

Kamis, 27 Februari 2025 - 15:24 WIB
loading...
5 Negara Musuh Rusia...
Warga Rusia di Moskow. Foto/tass
A A A
MOSKOW - Ada lima negara musuh Rusia yang paling dibenci warganya. Salah satunya Amerika Serikat (AS).

Terlepas dari statusnya sebagai salah satu negara dengan pengaruh besar di dunia, Rusia juga memiliki banyak musuh.

Menariknya, permusuhan itu tidak hanya terjadi di tingkat diplomatik, tetapi juga sangat dirasakan oleh masyarakat Rusia yang menaruh kebencian terhadap negara-negara tertentu.

Sejumlah negara dianggap sebagai musuh utama Rusia karena kebijakan mereka yang bertentangan dengan kepentingan Moskow. Berikut ini di antaranya yang bisa diketahui.

Negara Musuh Rusia yang Paling Dibenci Warganya

1. Amerika Serikat


Amerika Serikat sering dianggap sebagai rival sekaligus musuh utama Rusia. Sejak lama, keduanya memang sudah berseberangan dalam berbagai isu global dan saling berebut pengaruh di dunia.

Hubungan mereka semakin memburuk setelah invasi Rusia ke Ukraina pada 2022. Menanggapi invasi Kremlin, AS bertindak cepat dengan menghimpun dukungan guna menjatuhkan sanksi global untuk Moskow.

Selain pemerintahannya, warga Rusia juga banyak yang membenci AS. Survei Lavada Center pada 2023 menunjukan 72% warga Rusia menganggap Negeri Paman Sam sebagai musuh, naik 8 poin persentase dari dua tahun sebelumnya.

2. Inggris


Hubungan Inggris dan Rusia memang sudah lama tidak berjalan harmonis, terutama sejak Perang Dunia II dan era Perang Dingin. Dulu, Inggris menjadi salah satu negara terdepan yang menentang pengaruh Soviet di Eropa.

Pada perkembangannya, hubungan Rusia dan Inggris tak kunjung membaik. Bersama Amerika Serikat dan negara Barat lain, mereka juga sangat vokal dalam memberikan sanksi terhadap Kremlin.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Antisipasi Invasi Musuh...
Antisipasi Invasi Musuh Bebuyutan, Negara Tetangga Rusia Ingin Membentuk Tentara Terkuat
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Jenderal Senior Rusia...
Jenderal Senior Rusia Dihabisi dengan Bom Mobil, Trump: Ini Masalah Besar!
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
Berhasil Bebaskan Kursk,...
Berhasil Bebaskan Kursk, Rusia Akhirnya Akui Kerahkan Tentara Korut dalam Perang Lawan Ukraina
Presiden Filipina Marcos...
Presiden Filipina Marcos Jr Teken UU Pemakaman Islam, RS Dilarang Tahan Jenazah Muslim
Rekomendasi
Breaking News! Anggota...
Breaking News! Anggota DPRD Jakarta Brando Susanto Meninggal Dunia saat Memimpin Halalbihalal di Atas Panggung
Bimbim Slank Tegar Makamkan...
Bimbim Slank Tegar Makamkan Bunda Iffet di Tempat Peristirahatan Terakhir
Eddie Hall KO Brutal...
Eddie Hall KO Brutal Mariusz Pudzianowski dalam 27 Detik di Ronde Pertama
Berita Terkini
Mengapa Paus Fransiskus...
Mengapa Paus Fransiskus Tidak Dimakamkan di Vatikan?
44 menit yang lalu
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Warga di Festival Hari Lapu Lapu di Vancouver
1 jam yang lalu
Perempuan yang Klaim...
Perempuan yang Klaim Jadi Budak Seks Pangeran Andrew dan Epstein Tewas Bunuh Diri
2 jam yang lalu
Viral, Profesor Ini...
Viral, Profesor Ini Gunakan Drone untuk Cegah Mahasiswa Menyontek selama Ujian
2 jam yang lalu
Apa Sebenarnya Tugas...
Apa Sebenarnya Tugas Seorang Paus di Negara Terkecil di Dunia? Ternyata Ada 7
3 jam yang lalu
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
4 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved