Trump Tunjuk Penentang Solusi 2 Negara sebagai Duta Besar AS untuk Israel

Rabu, 13 November 2024 - 07:15 WIB
loading...
A A A
Yang terakhir adalah duta besar James Cunningham, diplomat karier yang ditunjuk oleh Presiden George W Bush pada tahun 2008.

Pencalonan Huckabee menggarisbawahi semakin kuatnya pengaruh orang Kristen evangelis dalam hubungan Partai Republik dengan Israel.

Pengikut Zionisme Kristen percaya Israel modern adalah manifestasi dari nubuat Alkitab dan nasib AS terkait dengannya.

Huckabee agak menjauh dari sorotan politik. Dalam beberapa tahun terakhir, dia berfokus pada penawaran wisata Kristen evangelis lengkap di Israel seharga USD5.850 per perjalanan.

Wisata tersebut, yang dipasarkan kepada warga senior, memadukan wisata dengan politik.

“Anda akan belajar tentang warisan Israel dari perspektif Alkitab dan sejarah. Anda akan mendengar dari pejabat tinggi Israel tentang posisi strategis Israel saat ini dan mengapa Amerika merupakan sekutu yang sangat berharga baginya,” papar bunyi iklan untuk wisata yang dipimpin Huckabee.

Ketika dia mencalonkan diri sebagai presiden dari Partai Republik, Huckabee mengklaim, “Tidak ada yang namanya orang Palestina,” seraya menambahkan identitas nasional telah diciptakan sebagai “alat politik untuk mencoba memaksa tanah Israel menjauh dari wilayahnya.”

Huckabee telah menjadi pendukung vokal aneksasi Israel atas Tepi Barat dan Jalur Gaza yang diduduki.

"Saya pikir Israel memiliki sertifikat kepemilikan atas Yudea dan Samaria," ungkap dia kepada Politico pada tahun 2017, menggunakan istilah bahasa Ibrani untuk Tepi Barat yang diduduki.

Dia menekankan, "Ada beberapa kata yang tidak ingin saya gunakan. Tidak ada yang namanya Tepi Barat. Itu Yudea dan Samaria. Tidak ada yang namanya permukiman. Itu adalah komunitas, lingkungan, kota. Tidak ada yang namanya pendudukan."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
Rekomendasi
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
38 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
3 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
AS Gelontorkan Ribuan...
AS Gelontorkan Ribuan Triliun untuk Ukraina, Hasilnya Mengecewakan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved