Sinopsis Fragile dan Daftar Pemainnya, Drakor Remaja Romantis Terbaru
loading...

Fragile adalah drama Korea remaja romantis dan kehidupan yang tayang perdana 9 September 2024. Foto/U+Mobile TV
A
A
A
JAKARTA - Fragile adalah drama Korea remaja genre romantis dan kehidupan yang tayang mulai 9 September 2024. Serialnya akan tayang diU+Mobile TV.
Serial ini ditulis oleh Park Joo-yi dan disutradarai oleh Ahn Ji-hoon. Kisahnya tentang para siswa SMA yang menghadapi berbagai macam masalah remaja mereka, seperti kegagalan dan tantangan dalam mengatasi rasa cemas masa puber remaja, patah hati, hingga cara mereka belajar.
Ada juga cerita tentang hal-hal menyimpang yang bisa saja terjadi dalam dunia remaja. Bagi kamu yang menyukai drama remaja dan genre coming age, Fragile akan cocok untuk kamu tonton.
![Sinopsis Fragile dan Daftar Pemainnya, Drakor Remaja Romantis Terbaru]()
Foto:U+Mobile TV
Fragile menceritakan tentang Park Ji-yoo (Kim So-hee) yang berpacaran dengan Noh Chan-sung (Kim Eo-jin). Setelah sekian lama menjalin hubungan, kehidupan sekolah Kim So-hee mulai berubah ke arah yang negatif.
Tak hanya nilai-nilai mata pelajarannya yang turun, mereka juga melakukan beberapa hal tabu yang seharusnya tidak dilakukan oleh remaja seusia mereka.
Di lain sisi, Noh Chang-sung memiliki sahabat yang bernama Kang San (Gong Joo-han). Mereka memiliki hobi dan kesukaan yang sama yaitu bermain basket.
Selanjutnya, Ji-yoo juga memiliki masalah pribadi mengenai ibunya. Ibu Ji-yoo selalu menuntut putrinya mendapatkan nilai yang bagus, sehingga dengan menurunnya nilai Ji-yoo, ibunya sering memarahinya.
1. Kim So-hee sebagai Park Ji-yoo
![Sinopsis Fragile dan Daftar Pemainnya, Drakor Remaja Romantis Terbaru]()
Foto:U+Mobile TV
Serial ini ditulis oleh Park Joo-yi dan disutradarai oleh Ahn Ji-hoon. Kisahnya tentang para siswa SMA yang menghadapi berbagai macam masalah remaja mereka, seperti kegagalan dan tantangan dalam mengatasi rasa cemas masa puber remaja, patah hati, hingga cara mereka belajar.
Ada juga cerita tentang hal-hal menyimpang yang bisa saja terjadi dalam dunia remaja. Bagi kamu yang menyukai drama remaja dan genre coming age, Fragile akan cocok untuk kamu tonton.
Sinopsis Drama Korea Fragile

Foto:U+Mobile TV
Fragile menceritakan tentang Park Ji-yoo (Kim So-hee) yang berpacaran dengan Noh Chan-sung (Kim Eo-jin). Setelah sekian lama menjalin hubungan, kehidupan sekolah Kim So-hee mulai berubah ke arah yang negatif.
Tak hanya nilai-nilai mata pelajarannya yang turun, mereka juga melakukan beberapa hal tabu yang seharusnya tidak dilakukan oleh remaja seusia mereka.
Di lain sisi, Noh Chang-sung memiliki sahabat yang bernama Kang San (Gong Joo-han). Mereka memiliki hobi dan kesukaan yang sama yaitu bermain basket.
Selanjutnya, Ji-yoo juga memiliki masalah pribadi mengenai ibunya. Ibu Ji-yoo selalu menuntut putrinya mendapatkan nilai yang bagus, sehingga dengan menurunnya nilai Ji-yoo, ibunya sering memarahinya.
Daftar Pemain dan Karakter Drakor Fragile
1. Kim So-hee sebagai Park Ji-yoo

Foto:U+Mobile TV
Lihat Juga :