PKL Liar Kawasan Puncak Bogor Siap-siap! Pemkab Bakal Gelar Penertiban Tahap 2

Kamis, 15 Agustus 2024 - 17:44 WIB
loading...
PKL Liar Kawasan Puncak...
Pemkab Bogor berencana melakukan penertiban pedagang kaki lima (PKL) tahap 2 Jalur Puncak. Sedianya, penertiban tersebut dilakukan pada akhir Agustus 2024. Foto/Ist
A A A
BOGOR - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor berencana melakukan penertiban pedagang kaki lima (PKL) tahap 2 Jalur Puncak Bogor . Sedianya, penertiban tersebut dilakukan pada akhir Agustus 2024.

"Insya Allah kita akan laksanakan, karena tenggat waktu tanggal 24, tanggal 25 itu Minggu tidak mungkin, kemungkinan hari Senin," kata Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu, Kamis (15/8/2024).

Terdapat 196 bangunan PKL yang akan ditertibkan mulai dari Gantole hingga Warpat. Berbagai tahapan pun sudah dilakukan oleh pemerintah.



"Sudah pada tingkat sosialisasi pemberian peringatan, teguran, sudah selesai semua. Bahkan kemarin sudah diundang semua 196 pemilik dan diberikan penjelasan, termasuk kuasa hukum. Mereka menerima penjelasan itu," ungkapnya.

Sehingga, semua bangunan yang berdiri di kawasan tersebut jika tidak memiliki izin akan ditertibkan. "Semua yang tidak ada izinnya, yang melanggar ketentuan kita bongkar," pungkasnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
29 Bangunan Ilegal di...
29 Bangunan Ilegal di Kawasan Hulu DAS Bogor Disegel, Selanjutnya Apa?
30 Bangunan di Puncak...
30 Bangunan di Puncak Akan Dibongkar, Menteri LH: Kita Perlu Kembalikan Daerah Hulu!
Update Pembongkaran...
Update Pembongkaran Hibisc Fantasy Puncak Bogor, Belum Semua Bangunan Roboh
Jalan Utama Puncak Dua...
Jalan Utama Puncak Dua Tertutup Longsor, Pengendara Diminta Cari Jalan Alternatif
5 Fakta Hibisc Fantasy...
5 Fakta Hibisc Fantasy Puncak Bogor yang Bikin Dedi Mulyadi Marah dan Menangis
Dedi Mulyadi Menangis...
Dedi Mulyadi Menangis Lihat Kondisi Puncak Bogor, Rombongan di Belakangnya Malah Senyum-senyum
Momen Gubernur Jabar...
Momen Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Menangis Lihat Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Rekomendasi
Daud Yordan Mundur,...
Daud Yordan Mundur, George Kambosos Bersumpah Habisi Jake Wyllie
Saudi Bantah Pasok Minyak...
Saudi Bantah Pasok Minyak untuk Jet Tempur AS yang Membombardir Houthi
Mengapa Rusia Minta...
Mengapa Rusia Minta Jaminan Keamanan selama Perundingan Damai dengan Ukraina?
Berita Terkini
Isak Tangis Keluarga...
Isak Tangis Keluarga Sambut Jenazah 3 Polisi yang Gugur saat Gerebek Judi Sabung Ayam
26 menit yang lalu
Rute Serangan Mematikan...
Rute Serangan Mematikan Jayakatwang yang Meruntuhkan Kerajaan Singasari
1 jam yang lalu
Puluhan Pos Pengamanan...
Puluhan Pos Pengamanan Jalur Mudik Didirikan di Wilayah Polda Metro, Ini Lokasinya
1 jam yang lalu
Reses di 2 Lokasi, Anggota...
Reses di 2 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Sulut Serap Aspirasi Warga Siau
1 jam yang lalu
11 RT di Jakarta dan...
11 RT di Jakarta dan 1 Ruas Jalan Terendam Banjir Pagi Ini, Ini Sebarannya
1 jam yang lalu
3 Jenazah Polisi yang...
3 Jenazah Polisi yang Tewas saat Gerebek Judi Sabung Ayam Diautopsi di RS Bhayangkara Lampung
1 jam yang lalu
Infografis
Siap-siap, Tarif PPN...
Siap-siap, Tarif PPN Bakal Naik 12% Mulai Tahun Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved