Agama Warga Negara Slovakia dan Persentasenya

Kamis, 16 Mei 2024 - 14:07 WIB
loading...
Agama Warga Negara Slovakia...
Katolik Roma menjadi agama mayoritas di Slovakia. Foto/REUTERS
A A A
BRATISLAVA - Slovakia merupakan negara anggota Uni Eropa sekaligus anggota NATO. Penduduknya menganut berbagai agama, namun mayoritas adalah Katolik Roma.

Slovakia, secara geografis, terkurung daratan di Eropa Tengah. Secara resmi, negara itu bernama Republik Slovakia.

Wilayah Slovakia umumnya berupa pegunungan. Ia berbagi perbatasan dengan Polandia di utara, Ukraina di timur, Hongaria di selatan, Austria di barat, dan Republik Ceko di bagian barat laut.

Slovakia memiliki ibu kota di Bratislava. Populasinya diperkirakan mencapai lebih dari 5,7 juta jiwa.

Di sektor kehidupan beragama, warga Slovakia diketahui menganut sejumlah agama atau kepercayaan yang berbeda. Berikut ini persentasenya yang bisa diketahui.



Agama Warga Negara Slovakia

1. Katolik Roma


Berkaitan dengan kepercayaan, pemerintah Slovakia tidak menentukan agama resmi. Namun, umumnya mayoritas penduduknya menganut Katolik Roma.

Mengutip laman European Commision, Kamis (16/5/2024), Slovakia memiliki lebih dari 3 juta pemeluk Katolik Roma per tahun 2021. Jumlahnya sekitar 79,9 persen dari total populasi.

2. Evangelis


Kemudian, ada Evangelis. Kepercayaan tersebut merupakan salah satu sub kelompok agama Protestan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 Negara Anggota NATO...
4 Negara Anggota NATO yang Berdekatan dengan Rusia, Nomor 3 Paling Rawan Diinvasi
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Siapkan Skenario Terburuk,...
Siapkan Skenario Terburuk, Uni Eropa Siapkan Peta Jalan Pertahanan sebagai Pengganti NATO
5 Alasan Turki bisa...
5 Alasan Turki bisa Jadi Pemimpin NATO jika AS Keluar
Turki Blokir Latihan...
Turki Blokir Latihan Militer Israel-NATO hingga Gencatan Senjata Permanen di Gaza
3 Tanda Kehancuran NATO...
3 Tanda Kehancuran NATO di Depan Mata, Salah Satunya Potensi Penarikan Diri Anggota Kunci
NATO Akan Bubar Tanpa...
NATO Akan Bubar Tanpa Bantuan AS, Kenapa? Washington Adalah Eksportir Senjata Terbesar di Dunia
Rekomendasi
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
14 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
53 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
1 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved