Intip Gaya Raisa di Grammy Awards 2024, Gak Kalah dengan Artis Hollywood

Senin, 05 Februari 2024 - 19:33 WIB
loading...
Intip Gaya Raisa di...
Raisa Andriana membuat heboh netizen. Pelantun Serba Salah ini menghadiri Grammy Awards 2024. Foto/ Instagram.
A A A
JAKARTA - Raisa Andriana membuat heboh netizen. Pelantun Serba Salah ini menghadiri ajang penghargaan bergengsi, Grammy Awards 2024 di Crypto Arena, Los Angeles, Amerika Serikat pada Senin (5/2/2024).

Momen Raisa hadir di acara itu diabadikan istri Hamish Daud ini di Insta Story pribadinya. Terlihat Raisa begitu memesona saat melihat langsung para musisi dunia meraih penghargaan bergengsi itu.



Dalam Insta Story, Raisa duduk dan menyaksikan langsung acara tersebut. Raisa juga mengabadikan momen ketika sejumlah musisi seperti SZA, Taylor Swift hingga Miley Cyrus mendapatkan piala.

Di momen Grammy Awards 2024, Raisa tampil memukau mengenakan gaun merah marun keluaran brand lokal asal Bali, Digo Designs.

Gaun tersebut memiliki sentuhan unik dengan model sleeveless di satu sisi dan pada sisi lain terlihat long sleeve. Ada pula sentuhan bunga di bagian bawah gaun tersebut. Penampilannya semakin sempurna dengan mengenakan cluth hitam yang menambah sentuhan elegan.

Untuk riasan, Raisa semakin memukau dengan makeup yang membuatnya memesona hingga kecantikannya terpancar alami.

Ini merupakan momen perdana Raisa menyaksikan langsuny acara Grammy Awards secara langsung. Penampilannya bahkan, tak kalah memukau dengan para musisi Hollywood yang hadir di acara ini.



Grammy Awards 2024 ini sukses digelar di Crypto Arena, Los Angeles, Amerika Serikat pada Minggu (5/2/2024) waktu setempat.

Sejumlah musisi ternama turut memboyong piala bergengsi ini seperti Taylor Swift, Billie Eilish, SZA, Miley Cyrus dan masih banyak lagi.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Justin Bieber Dituduh...
Justin Bieber Dituduh Terlibat Aliran Sesat, Sahabat Langsung Menjauh
Atmos dan On Cloudmonster...
Atmos dan On Cloudmonster Void Ciptakan Gaya Futuristik Berbalut Nuansa Midnight Blossom
Meghan Markle Kesal...
Meghan Markle Kesal Taylor Swift, hingga Beyonce Tolak Tampil di Podcastnya
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
Kolaborasi New Era dan...
Kolaborasi New Era dan Transformers G1 Hadirkan Koleksi Penuh Nostalgia
Kristen Stewart dan...
Kristen Stewart dan Dylan Meyer Resmi Menikah, Acara Digelar Tertutup
Justin Bieber dan Hailey...
Justin Bieber dan Hailey Baldwin Dikabarkan Akan Segera Pisah, Pernikahan di Ujung Tanduk
Rekomendasi
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Berita Terkini
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
2 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
2 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
2 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
3 jam yang lalu
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMENS INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
3 jam yang lalu
Sinetron Baru MNC Pictures...
Sinetron Baru MNC Pictures Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang di RCTI!
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved