Srikandi Ganjar Latih Menganyam Daun Lontar Warga Pulau Pura

Minggu, 15 Oktober 2023 - 08:30 WIB
loading...
Srikandi Ganjar Latih...
Srikandi Ganjar melatih seni anyaman dari daun lontar untuk warga dan milenial di Pulau Pura, NTT, Sabtu (14/10/2023). FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sukarelawan Srikandi Ganjar terus menggelar kegiatan positif. Kali ini, mereka melatih seni anyaman dari daun lontar untuk warga dan milenial di Pulau Pura, Nusa Tenggara Timur (NTT), Sabtu (14/10/2023).

Para ibu dan milenial yang hadir diberikan pelatihan dan dipraktikkan langsung. Mereka secara perlahan mengikuti pemateri yang mengarahkan seni menganyam menggunakan daun lontar.

Perwakilan Srikandi Ganjar NTT Rahmasari Ulumando mengatakan, pelatihan seni menganyam diberikan untuk membantu perekonomian warga dengan hasil kerajinan yang dibuat.

"Hari ini kami membuat seni menganyam dari daun lontar. Seni menganyam daun lontar ini untuk membantu perekonomian warga yang ada di desa ini," ujar Rahma dalam siaran pers, Minggu (15/10/2023).



Tak hanya membantu perekonomian warga, Rahma menuturkan kegiatan Srikandi Ganjar NTT juga ditujukan untuk melatih keterampilan tangan dan kreativitas warga.

Menurut Rahma, banyak warga Pulau Pura khususnya milenial yang perlu mendapatkan pelatihan agar mereka bisa ikut serta dalam membuat seni anyaman.

"Dari seni menganyam ini kami juga membantu para milenial yang belum bisa menganyam, dapat melatih kreativitas mereka dari seni menganyam ini," kata Rahma.

Adapun kerajinan tangan seni anyaman daun lontar yang dihasilkan berupa topi, tas, dompet, bakul, kipas tangan, hiasan dan nyiru atau wadah.

Rahma pun menyebutkan, kehadiran para pendukung Capres 2024 Ganjar Pranowo itu ke Pulau Pura membangkitkan semangat warga dalam membuat kerajinan tangan dari daun lontar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prudential Dukung Pengembangan...
Prudential Dukung Pengembangan Agen Lewat Program MDRT
Berawal dari Hobi, Pengusaha...
Berawal dari Hobi, Pengusaha Ikan Hias Untung hingga Puluhan Juta
Peraih Diaspora Heroes...
Peraih Diaspora Heroes BNI Sukses Buka Usaha Restoran di Korsel
BNI Bina Pekerja Migran...
BNI Bina Pekerja Migran di Hong Kong Ciptakan Peluang Usaha Baru
Dorong Pertumbuhan UMKM,...
Dorong Pertumbuhan UMKM, BSI Gelar Roadshow Talenta Wirausaha di Balikpapan
Langkah Konkret Erick...
Langkah Konkret Erick Thohir Dukung Ekonomi Kerakyatan Lewat UMKM Naik Kelas
Tak Ada Kata Terlambat,...
Tak Ada Kata Terlambat, Ini 10 Pengusaha Sukses yang Memulai Bisnis di Usia 50 Tahun ke Atas
IDEA Expo 2024 Ciptakan...
IDEA Expo 2024 Ciptakan Wirausaha Industri Baru, Menperin: Kesempatan Berharga
Dorong Ekonomi Inklusif,...
Dorong Ekonomi Inklusif, Kampung Wirausaha Garudafood Berdayakan UMKM
Rekomendasi
Newcastle Juara Piala...
Newcastle Juara Piala Liga Inggris, Akhir Penantian 70 Tahun!
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
Thom Haye Siap Jadi...
Thom Haye Siap Jadi Penghubung 4 Pemain Keturunan Baru Timnas Indonesia!
Berita Terkini
Prediksi Harga Emas...
Prediksi Harga Emas Bakal Dekati Rp2 Juta per Gram
7 jam yang lalu
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
7 jam yang lalu
Kadin Indonesia Siap...
Kadin Indonesia Siap Bangun Sistem Digital Pendataan Pekerja Migran
8 jam yang lalu
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
10 jam yang lalu
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
11 jam yang lalu
PBJT atas Jasa Parkir...
PBJT atas Jasa Parkir di Jakarta, Ini Ketentuan Baru yang Perlu Diketahui
13 jam yang lalu
Infografis
Ironis! Hanya 4% Warga...
Ironis! Hanya 4% Warga Israel yang Meyakini Tentara Israel Menang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved