Sambut SHOCKTOBER dengan Aktivitas Liburan Terbaik Bersama Mister Aladin

Selasa, 03 Oktober 2023 - 11:44 WIB
loading...
Sambut SHOCKTOBER dengan...
Mister Aladin siap memenuhi kebutuhan liburan Anda melalui SHOCKTOBER. Foto/ MNC Media.
A A A
JAKARTA - Ayo wujudkan pengalaman liburan terbaik jelang akhir tahun dengan berbagai pilihan tur dan aktivitas yang tersebar di seluruh Indonesia.

Mister Aladin siap memenuhi kebutuhan liburan Anda melalui SHOCKTOBER dengan menawarkan paket wisata lengkap dari tiket masuk wisata hiburan, wisata alam, Desa Wisata, hingga open trip pulau.

Destinasi Pilihan
Anda dapat mulai merencanakan liburan dengan destinasi pilihan Mister Aladin dan rekomendasi kegiatan di sini:

1. Nusa Penida
Jelajahi keindahan alam bahari di Nusa Penida dengan berbagai pilihan watersports dan tur Diamond Beach, Kelingking Beach, Broken Beach, & Angel's Billabong.

2. Malang
Gunung Bromo, surganya para pendaki gunung dan pemburu sunrise. Rasakan pengalaman open trip pendakian, berkendara di atas Pasir Berbisik dengan jeep, dan berkemah di dekat Ranu Kumbolo.

3. Lombok
Dari snorkeling sampai diving, keindahan laut di Lombok dan pantai pasir putihnya akan menimbulkan kesan magis sepanjang perjalanan Anda.

4. Yogyakarta
Tur sekitar Keraton, merasakan sensasi naik private jeep di Merapi Kaliadem dengan pemandu yang berpengalaman, hingga mengagumi Candi Prambanan yang menjadi candi Hindu terbesar di Indonesia.

5. Bandung
Alam yang indah dan udara sejuk, Bandung jadi destinasi tepat untuk bersantai dan berburu tempat wisata alam. Anda bisa menikmati berbagai atraksi di Dago Dream Park bersama keluarga, melihat rusa di Ciwidey, dan tur di Kawah Putih.

Nikmati Promo Menarik
Mister Aladin memberikan diskon khusus untuk Anda yang ingin memesan tur & aktivitas melalui produk Xplore di aplikasi Mister Aladin.

Anda bisa memasukkan kode promo SHC10AX untuk mendapatkan diskon s.d Rp100.000 yang berlaku dari 1 – 24 Oktober 2023.

Mulai Perjalananmu Sekarang!
Jangan lewatkan kesempatan ini untuk membuat liburan Anda lebih menyenangkan. Segera pesan tur dan aktivitas pilihan Anda di Mister Aladin spesial promo SHOCKTOBER. Informasi selengkapnya mengenai promo Xplore di Mister Aladin dapat diakses melalui https://www.misteraladin.com/promotions/shockxplore .

Download juga aplikasi Mister Aladin yang tersedia di Google Play Store dan App Store untuk berjuta kemudahan lainnya! Bersama Mister Aladin, liburan jadi lebih berkesan karena terasa hemat dan praktisnya!
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Bijak Memanfaatkan...
Cara Bijak Memanfaatkan Gaji untuk Liburan
Tukar Poin Smartfren...
Tukar Poin Smartfren di Mister Aladin, Banyak Keuntungan Menanti!
The Great Slowdown,...
The Great Slowdown, Wisata Spiritual Penuh Damai di Jantung Ubud
Mengukur Keberhasilan...
Mengukur Keberhasilan Bisnis dari Partisipasi dalam Exhibition
Libur Lebaran Makin...
Libur Lebaran Makin Seru! Tur & Aktivitas Diskon s.d Rp100.000
7 Rekomendasi Wisata...
7 Rekomendasi Wisata Batang, Jadi Daerah Paling Banyak Mengonsumsi Gorengan
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
Pentingnya Lokasi Strategis...
Pentingnya Lokasi Strategis saat Booking Hotel untuk Perjalanan Bisnis
Libur Lebaran Makin...
Libur Lebaran Makin Nyaman dan Hemat: Diskon Rp80.000 untuk Tiket Pesawat
Rekomendasi
Anak Bos Rental Mobil...
Anak Bos Rental Mobil Belum Bisa Maafkan Pembunuh Ayahnya: Kami Masih Sakit Hati
Syarat-syarat Iktikaf...
Syarat-syarat Iktikaf bagi Kaum Muslimah, Simak Ya!
Waspadai 2 Titik Rawan...
Waspadai 2 Titik Rawan Macet di Jalur Gentong Tasikmalaya
Berita Terkini
RCTI+ Gelar Nobar Timnas...
RCTI+ Gelar Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di La Piazza, Suporter Mulai Padati Lokasi
3 menit yang lalu
Meghan Markle Sebut...
Meghan Markle Sebut Pangeran Harry sebagai Beban
42 menit yang lalu
Hidup di Bawah Tekanan,...
Hidup di Bawah Tekanan, Bianca Censori Takut Cerai dengan Kanye West
1 jam yang lalu
3 Potret Bibe Cheriva,...
3 Potret Bibe Cheriva, Pacar Thom Haye yang Jarang Tersorot Kamera
2 jam yang lalu
Rayakan HUT ke-8, Bolt...
Rayakan HUT ke-8, Bolt Berhasil Pecahkan Rekor Muri
2 jam yang lalu
Inilah Arti dan Cara...
Inilah Arti dan Cara Membuat Tren Velocity yang Viral di Tiktok
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara NATO dengan...
5 Negara NATO dengan Militer Terkuat Tanpa Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved