Terendam Air Panas, Lima Tewas di Rusia

Senin, 20 Januari 2020 - 18:05 WIB
Terendam Air Panas,...
Terendam Air Panas, Lima Tewas di Rusia
A A A
MOSKOW - Lima orang dilaporkan tewas di kota Perm, Rusia karena terendam air panas. Kelima orang itu tewas saat pipa yang menyalurkan air panas di hotel tempat mereka menginap bocor.

Komite investigasi setempat mengatakan, Mini Hotel Carmel terletak di rubanah sebuah bangunan permukiman warga setempat. Saat saluran pipa air panas bocor, hampir seluruh bagian hotel terendam oleh air yang mendidih.

"Setidaknya tiga orang lainnya dibawa ke rumah sakit karena luka bakar setelah insiden tersebut," kata komite tersebut dalam sebuah pernyataan, seperti dilansir Reuters pada Senin (20/1/2020).

Komite itu kemudian mengatakan, bahwa insiden itu terjadi pada Senin pagi (waktu setempat), saat kebanyakan penghuni hotel masih tertidur. Saat ini, papar komite tersebut, penyelidikan atas insiden tersebut telah dilakukan.

"Penyelidik membuka kasus kriminal dengan tuduhan penyediaan layanan yang tidak memenuhi persyaratan keselamatan, dengan penyelidik forensik siap untuk mewawancarai korban, melakukan pemeriksaan dan mengamankan bukti di lokasi," tukasnya.
(esn)
Berita Terkait
Para Pemimpin UE Siapkan...
Para Pemimpin UE Siapkan Sanksi Keras ke Rusia
Militer Rusia Kembali...
Militer Rusia Kembali Bombardir Fasilitas Utama di Ukraina
Rudal Rusia Hantam Pasar...
Rudal Rusia Hantam Pasar di Ukraina, 16 Orang Tewas
Pertempuran Sengit di...
Pertempuran Sengit di Mariupol, Pejuang Chechnya bunuh Pasukan Asing
Begini Momen saat Pesawat...
Begini Momen saat Pesawat Canggih Rusia SU-35S Hancurkan Markas Militer Ukraina dengan Rudal
Roket Uragan Rusia Hantam...
Roket Uragan Rusia Hantam Apartemen di Kota Chasiv Yar, 10 Tewas dan Puluhan Lain Tertimbun
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
13 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
52 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
1 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved