Dinilai Ingin Ubah Sejarah, Netanyahu Jadi Bulan-bulanan Netizen

Kamis, 22 Oktober 2015 - 14:05 WIB
Dinilai Ingin Ubah Sejarah,...
Dinilai Ingin Ubah Sejarah, Netanyahu Jadi Bulan-bulanan Netizen
A A A
YARUSALEM - Pidato Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu di hadapan Kongres Zionis Israel pada Selasa lalu soal holocaust, memancing respon dari netizen. Netizen menganggap Netanyahu mencoba mengubah sejarah dunia. Sebab, dalam pidatonya Netanyahu menyalahkan Palestina atas tragedi holocaust itu.

Seperti diketahui, pimpinan Nazi Adolf Hitler adalah orang yang bertanggung jawab atas tragedi tersebut. Tak ayal, hal ini mebuat Netanyahu menjadi bulan-bulanan netizen, Ini terlihat dari tagar #BibiHistoryLessons yang muncul di dunia Twitter. Bibi merupakan panggilan akrab pemimpin Negeri Zionis tersebut.

"Perampok Palestina membunuh orangtua Bruce Wayne #BibiHistoryLessons," kicau pemilik akun nealhatesdisco, merujuk pada serial komik Batman.
Dinilai Ingin Ubah Sejarah, Netanyahu Jadi Bulan-bulanan Netizen

Sementara itu pemilik akun @larienne_ berkicau "Mufti Palestina membunuh Gwen Stacy #BibiHistoryLessons." Gwen Stacy adalah kekasih tokoh superhero Amerika Serikat (AS), Spiderman.
Dinilai Ingin Ubah Sejarah, Netanyahu Jadi Bulan-bulanan Netizen

Lain lagi kicauan pemilik akun @0__0__o__0__0 yang meledak Netanyahu dengan menyebut bahwa berdasarkan pelajaran sejarah Netanyahu, dinosaurus punah karena ulah roket Israel. "Dinousarus sebenarnya punah karena rudal Palestina, #BibiHistoryLessons," kicaunya.
Dinilai Ingin Ubah Sejarah, Netanyahu Jadi Bulan-bulanan Netizen
(esn)
Berita Terkait
Aksi Brutal Polisi Israel...
Aksi Brutal Polisi Israel Serbu Puluhan Jemaah di Masjid Al-Aqsa
Penampakan Rudal Iran...
Penampakan Rudal Iran saat Melintas di Atas Masjid Al Aqsa
Israel Serang Kamp Al...
Israel Serang Kamp Al Maghazi di Gaza Saat Malam Natal Menewaskan 70 orang
Serangan Israel Hantam...
Serangan Israel Hantam Masjid di Kota Rafah, Gaza Selatan, 5 Tewas
Israel Menembaki Warga...
Israel Menembaki Warga Gaza di Distribusi Bantuan, 155 Terluka dan 20 Tewas
Panik Dibombardir Iran,...
Panik Dibombardir Iran, Israel Minta Dewan Keamanan PBB Rapat Darurat
Berita Terkini
Penembakan Massal Guncang...
Penembakan Massal Guncang Universitas Florida AS, Pelakunya Anak Polisi
33 menit yang lalu
Pangeran Arab Saudi...
Pangeran Arab Saudi Temui Khamenei untuk Pertama Kalinya, Sampaikan Surat Raja Salman
1 jam yang lalu
Militer Israel Akan...
Militer Israel Akan Duduki Wilayah Gaza, Lebanon, dan Suriah Tanpa Batas Waktu
1 jam yang lalu
Rusia: Jerman Terlibat...
Rusia: Jerman Terlibat Perang Jika Ukraina Gunakan Rudal Taurus!
2 jam yang lalu
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
11 jam yang lalu
Uni Eropa Tegaskan Barat...
Uni Eropa Tegaskan Barat Tidak Ada Lagi, AS Bukan Mitra Terpenting
12 jam yang lalu
Infografis
Netanyahu Ungkap Ingin...
Netanyahu Ungkap Ingin Berdamai dengan Negara-negara Arab
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved