Live di Vision+ BWF Swiss Open 2023: Kawal Pebulu Tangkis Indonesia hingga Juara

Rabu, 22 Maret 2023 - 14:30 WIB
loading...
Live di Vision+ BWF...
BWF World Tour kembali menyelenggarakan kejuaraan bulu tangkis bertajuk YONEX Swiss Open 2023. Turnamen BWF berlevel Super 300 yang berlangsung di St. Jakobshalle, bisa disaksikan melalui tayanyang live streaming di Vision+ / Foto: MNC Media
A A A
BASEL - BWF World Tour kembali menyelenggarakan kejuaraan bulu tangkis bertajuk YONEX Swiss Open 2023 . Turnamen BWF berlevel Super 300 yang berlangsung di St. Jakobshalle, bisa disaksikan melalui tayanyang live streaming di Vision+.

Swiss Open 2023 atau yang sering disebut sebagai BWF Swiss Open menjadi rangkaian ketujuh turnamen bergengsi bulu tangkis dunia ini di tahun ini. Rangkaian pertandingan ini diselenggarakan dari 21-26 Maret 2023, dengan babak utamanya pada 21 Maret dan diakhiri pada 26 Maret untuk babak final.

Di turnamen kali ini, Indonesia mengirimkan sejumlah pemain hebat yang siap untuk mengambil gelar juara. Beberapa di antaranya yaitu Chico Aura Dwi Wardoyo dari kategori tunggal putra dan Gregoria Mariska Tanjung dari kategori tunggal putri.



Di kategori ganda, beberapa di antaranya ada Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana untuk ganda putra, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti untuk kategori ganda putri, serta Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati di kategori ganda campuran.

Untuk menyaksikan rangkaian pertandingan BWF Swiss Open 2023, Anda bisa streaming langsung melalui aplikasi Vision+. Dukung perwakilan Indonesia dalam merebut gelar juara dan nonton BWF Swiss Open 2023 di Vision+ !

Untuk menikmati berbagai konten di Vision+, Anda bisa berlangganan Vision+ Premium yang memiliki berbagai original series, Video on Demand dari berbagai genre, serta channel lokal dan internasional dengan film dan program TV kelas dunia. Untuk menikmati konten Vision+ lengkap dengan berbagai pertandingan olahraga, Anda bisa berlangganan Vision+ Premium with Sports dengan tambahan channel olahraga yang lengkap.



Segera unduh aplikasi Vision+ di Google Play Store atau App Store di sini atau kunjungi www.visionplus.id. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Vision+, silakan mengikuti akun media sosial resmi Vision+ di @visionplusid (Facebook, Instagram, Twitter, TikTok) atau Whatsapp di 0888 8000 00.

Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!
#VisionPlus #BWFWorldTour #BWFSwissOpen2023 #YONEXSwissOpen2023

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Jadwal Match Bundesliga...
Ini Jadwal Match Bundesliga Pekan 26, Nonton di VISION+ Link di Sini
Streaming Villarreal...
Streaming Villarreal vs Real Madrid dan Atletico Madrid vs Barcelona di LaLiga Matchday 28
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Link Streaming Keseruan...
Link Streaming Keseruan Leg 2 UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
Link Streaming AFC Champions...
Link Streaming AFC Champions League Elite 2024/25 Babak 16 Besar Leg Kedua di VISION+
Serunya Matchday 25...
Serunya Matchday 25 Bundesliga! Cek Jadwal & Link Streaming di VISION+
Rekomendasi
Dies Natalis Ke-69 IPDN...
Dies Natalis Ke-69 IPDN di Jatinangor, Hadi Prabowo: Perguruan Tinggi Kedinasan Hebat
Partai Perindo Apresiasi...
Partai Perindo Apresiasi Percepatan Pengangkatan CASN 2024, Angin Segar Pacu Layanan Publik Terjaga Optimal
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
Berita Terkini
Pengakuan Jujur Rafael...
Pengakuan Jujur Rafael Struick: Shin Tae-yong Miliki Dampak Besar untuk Timnas Indonesia
41 menit yang lalu
Prediksi Poin Ranking...
Prediksi Poin Ranking FIFA Timnas Indonesia setelah Melawan Australia
1 jam yang lalu
Hasrat Maarten Paes...
Hasrat Maarten Paes Kembali ke Merumput Eropa
1 jam yang lalu
Indonesia Arena Jadi...
Indonesia Arena Jadi Opsi Utama Venue Piala Asia Futsal 2026, GBK Siaga!
2 jam yang lalu
FFI Bahas Kebutuhan...
FFI Bahas Kebutuhan Infrastruktur Piala Asia Futsal 2026 dengan Gubernur DKI
3 jam yang lalu
Superfight Islam Makhachev...
Superfight Islam Makhachev vs Ilia Topuria Batal, Pelatih: Kami Fokus Justin Gaethje!
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved